Innalillahi, Rumah di Tegalbuleud Sukabumi Ludes Dilalap Api

- Redaksi

Selasa, 30 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rumah terbakar di Tegalbuleud. l Istimewa

Rumah terbakar di Tegalbuleud. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com l TEGALBULEUD – Bencana kebakaran kembali terjadi di Kabupaten Sukabumi, Selasa (30/11/2021) siang. Akibatnya, sebuah rumah ludes dilalap si jago merah.

Menurut Petugas Penanggulangan Bencana Kecamatan (P2BK) Tegalbuleud Dedi Rukmana, kebakaran rumah tinggal tersebut terjadi pukul 14.30 WIB.

Ditambahkannya, musibah menimpa rumah milik Gunawan di Kampung Cihaur, Desa Calingcing, Kecamatan Tegalbuleud.

“Tidak ada korban jiwa maupun luka, hanya saja rumah, terutama pada bagian atap, ludes terbakar,” kata Dedi dalam laporan diterima sukabumiheadlines.com.

Ia menambahkan, total kerugian akibat musibah tersebut ditaksir mencapai ratusan juta Rupiah. “Total kerugian ditaksir mencapai 125 juta Rupiah.”

Baca Juga :  Cobain Nih! Sensasi Camping Berbeda di Bukit Bodogol Sukabumi

Masih menurut Dedi, kebakaran diduga akibat arus pendek listrik. “Diduga disebabkan korsleting listrik. Untuk korban, sementara diungsikan ke rumah kerabat terdekat,” pungkasnya.

Berita Terkait

Gegara tumpukan sampah, Nadine Merry gagal nikmati keindahan pantai di Sukabumi
Jumlah pria-wanita Sukabumi menikah, bercerai dan jomblo 2025
Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah
Perhutani siapkan draf MoU penanggulangan dan relokasi korban bencana di Sukabumi
Akses Sukabumi – Sagaranten putus akibat banjir dan longsor
Kecamatan mana terbanyak dihuni wanita? Ini jumlah KK dan penduduk Kota Sukabumi
Bencana alam di Purabaya Sukabumi, rumah hingga kambing terbawa banjir
Terungkap, korban tewas di Pantai Karanghawu Sukabumi bernama Nazari Nasrullah

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 10:37 WIB

Gegara tumpukan sampah, Nadine Merry gagal nikmati keindahan pantai di Sukabumi

Sabtu, 3 Januari 2026 - 14:32 WIB

Jumlah pria-wanita Sukabumi menikah, bercerai dan jomblo 2025

Kamis, 1 Januari 2026 - 08:20 WIB

Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah

Rabu, 31 Desember 2025 - 18:51 WIB

Perhutani siapkan draf MoU penanggulangan dan relokasi korban bencana di Sukabumi

Rabu, 31 Desember 2025 - 08:44 WIB

Akses Sukabumi – Sagaranten putus akibat banjir dan longsor

Berita Terbaru

Andrew Jung selebrasi gol Persib Bandung - sukabumiheadline.com

Olahraga

Jadwal live Persik vs Persib hari ini, Maung wajib menang!

Senin, 5 Jan 2026 - 08:59 WIB