Depresi faktor ekonomi, pria di Surade Sukabumi tewas tergantung di pohon

- Redaksi

Sabtu, 11 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dulah, depresi faktor ekonomi, pria di Surade Sukabumi tewas tergantung di pohon - Polsek Surade

Dulah, depresi faktor ekonomi, pria di Surade Sukabumi tewas tergantung di pohon - Polsek Surade

sukabumiheadline.com – Seorang pria bernama Dulah asal Kampung Cigaru RT 26 RW 04 Desa Sirnasari, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, ditemukan meninggal dunia di pohon durian di area perkebunan cengkeh dan karet di Cijambe, Sabtu (11/10/2025), sekira pukul 06.30 WIB.

Menurut Kapolsel Surade, Iptu Ade Hendra, Dulah ditemukan tergantung di dahan pohon durian oleh warga yang hendak pergi bekerja ke kebun.

Baca Juga :  Cianjur masuk aglomerasi Daerah Khusus Jakarta, Sukabumi "Garuk Bujur"

“Posisi tergantung di dahan pohon durian menggunakan seutas tali yang terbuat dari kain, korban sudah meninggal dunia,” kata Ade dalam keterangannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ade menjelaskan, korban diduga mengalami depresi akibat keterbatasan ekonomi, sehingga memilih mengakhiri hidup di pohon durian tersebut.

Baca Juga :  Bupati Sukabumi Janji untuk Perpustakaan Digital, Tapi Masih "Rumah Hantu"

“Keterangan sementara dari pihak petugas Puskesmas yang melakukan pemeriksaan visum luar, tidak ditemukan tanda kekerasan dan diduga korban melakukan tindakan bunuh diri. Menurut keterangan pihak keluarga, bahwa korban diduga mengalami depresi akibat keterbatasan ekonomi,” ujar Ade.

Berita Terkait

Bawa 400 liter solar subsidi, pria Sukabumi ditangkap saat nyabu dalam Fortuner
Dua prajurit terbaik dari Sukabumi dikirim ke Aceh untuk penugasan baru
Turis asing tewas dalam kecelakaan jetski di Pantai Buffalo Sukabumi
Rumah dua perempuan di Ciomas Sukabumi ludes terbakar
Gegara tumpukan sampah, Nadine Merry gagal nikmati keindahan pantai di Sukabumi
Jumlah pria-wanita Sukabumi menikah, bercerai dan jomblo 2025
Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah
Perhutani siapkan draf MoU penanggulangan dan relokasi korban bencana di Sukabumi

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 02:43 WIB

Bawa 400 liter solar subsidi, pria Sukabumi ditangkap saat nyabu dalam Fortuner

Selasa, 6 Januari 2026 - 22:14 WIB

Dua prajurit terbaik dari Sukabumi dikirim ke Aceh untuk penugasan baru

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:31 WIB

Turis asing tewas dalam kecelakaan jetski di Pantai Buffalo Sukabumi

Selasa, 6 Januari 2026 - 18:41 WIB

Rumah dua perempuan di Ciomas Sukabumi ludes terbakar

Senin, 5 Januari 2026 - 10:37 WIB

Gegara tumpukan sampah, Nadine Merry gagal nikmati keindahan pantai di Sukabumi

Berita Terbaru

Ilustrasi petani sedang melakukan pemupukan Urea - sukabumiheadline.com

Regulasi

Cara mendapatkan pupuk bersubsidi di Sukabumi sesuai HET

Kamis, 8 Jan 2026 - 03:27 WIB