FPI Reborn? Twitter Heboh Deklarasi Front Persaudaraan Islam

- Redaksi

Jumat, 10 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FPI I Istimewa

FPI I Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com – Jagat Twitter dihebohkan dengan twit tentang deklarasi Front Persaudaraan Islam atau FPI, di Kabupaten Bandung Barat (KBB), Jawa Barat. Dalam video deklarasi berdurasi 1 menit 51 detik itu, terlihat puluhan orang berbaju putih berkumpul di dalam ruangan.

Tampak dalam video tersebut, sekelompok orang duduk di lantai mengikuti kalimat yang diucapkan oleh seseorang dengan menggunakan pengeras suara yang diduga merupakan Deklarasi FPI.

Sebagian besar orang dalam video tersebut terlihat tak menerapkan protokol kesehatan seperti menjaga jarak dan memakai masker.

Assalamu’alaikum warohmatullahi wabarokatuh,” buka seseorang, kemudian dijawab massa dilaporkan tvOne, Rabu (8/9/2021).

Orang tersebut lalu memulai pembacaan syahadat yang diikuti dengan doa dan salawat.

“Pada tahun 2021, kami pengurus DPD, DPW, DPC beserta Save Juang Front Persaudaraan Islam se-Jawa Barat dari 27 Kabupaten dan Kota, serta para alim ulama, habaib, dan para aktivis keadilan sejahtera se-Jawa Barat, mendeklarasikan kendaraan baru perjuangan umat islam Jawa Barat. Untuk membela agama bangsa dan negara kesatuan Republik Indonesia dengan nama Front Persaudaraan Islam Jawa Barat dengan lambang dan ketentuan yang akan diberitahukan kemudian,” kata suara dalam video itu.

Baca Juga :  Innalillahi, tabrakan beruntun di Terminal Sukaraja Sukabumi 4 mobil hancur

Deklarasi yang disebut digelar pada Ahad (5/9/2021) tersebut, kemudian ditutup kembali dengan doa.

Berita Terkait

Prabowo: Bangsa Indonesia paling bahagia di dunia, mengharukan saya
ODOL haram! Hari ini mulai berlaku truk dua sumbu untuk angkutan barang di Jawa Barat
Bos Partai Buruh ancam demo besar: Dedi Mulyadi bohong, sibuk ngonten
10 pelajar Sukabumi dan Cianjur bikin ulah di Candi Prambanan, diamankan polisi
Berapa ke Sukabumi? 1,55 juta kendaraan keluar dari Jabotabek
Menteri PU minta Jalan Tol Bocimi lancar, TJT dirikan posko di Parungkuda
Kakorlantas Polri ingatkan jenis kendaraan ini dilarang lewat jalan tol
Jadi tersangka KPK, ini pesan Bupati Bekasi si Raja Bongkar buat Dedi Mulyadi

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 02:32 WIB

Prabowo: Bangsa Indonesia paling bahagia di dunia, mengharukan saya

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:08 WIB

ODOL haram! Hari ini mulai berlaku truk dua sumbu untuk angkutan barang di Jawa Barat

Senin, 29 Desember 2025 - 06:50 WIB

Bos Partai Buruh ancam demo besar: Dedi Mulyadi bohong, sibuk ngonten

Senin, 29 Desember 2025 - 00:18 WIB

10 pelajar Sukabumi dan Cianjur bikin ulah di Candi Prambanan, diamankan polisi

Minggu, 28 Desember 2025 - 18:59 WIB

Berapa ke Sukabumi? 1,55 juta kendaraan keluar dari Jabotabek

Berita Terbaru

Ilustrasi pemain Persib Bandung - sukabumiheadline.com

Sosok

10 pemain dikabarkan santer dibidik Persib Bandung

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:01 WIB

Ilustrasi donasi bebas pajak - sukabumiheadline.com

Regulasi

Ini lho jenis-jenis sumbangan bebas pajak di Indonesia

Rabu, 7 Jan 2026 - 14:39 WIB