Tuesday, March 28, 2023
Sukabumi Headline
  • LIPSUS
  • Sukabumi
  • Politik
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Internasional
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Wawancara
  • Hukum
  • Komunitas
  • Khazanah
No Result
View All Result
  • LIPSUS
  • Sukabumi
  • Politik
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Internasional
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Wawancara
  • Hukum
  • Komunitas
  • Khazanah
No Result
View All Result
Sukabumi Headline
No Result
View All Result
Home Gaya hidup

Baceprot, Trio Gadis Metal asal Garut Siap Gebrak Eropa Akhir Tahun Ini

Saat disekolah, ketiganya dikenal berisik dan tukang kritik.

Abdul Rohim Amiruddin by Abdul Rohim Amiruddin
1 year ago
in Gaya hidup
0
Baceprot, Trio Gadis Metal asal Garut Siap Gebrak Eropa Akhir Tahun Ini

Trio Voice of Baceprot. l Istimewa

Share ShareShare

SUKABUMIHEADLINE.com l GARUT – Tiga gadis berjilbab asal Singajaya, Kabupaten Garut, Jawa Barat, yang tergabung dalam band metal Voice of Baceprot (VoB) akan menggebrak panggung Eropa akhir tahun ini.

Trio gadis berjilbab itu rencananya akan menggelar tur Eropa pada November-Desember 2021.

Trio VoB yang dipertemukan saat masih duduk di bangku Madrasah Tsanawiyah (Mts) Al Baqiyatussolihat Singajaya, itu terdiri dari Widi Rahmawati sebagai pemain bass, Firdda Kurnia sebagai gitaris dan vokalis, serta Euis Siti Aisyah sebagai drummer.

Mereka dipertemukan dalam kegiatan ekstrakurikuler teater di sekolahnya.

“Dulu kita ekskul teater waktu kita duduk di Mts kelas 2. Terus kita mencoba drama musikal, tapi kita malah suka dengan musiknya,” tutur Firdda dalam wawancara dengan Kompas TV, dikutip sukabumiheadlines.com, Rabu (3/11/2021).

Baca Juga

Polisi: Pemuda Bakar Masjid dan AlQuran Seorang ODGJ

5 Daerah Berhawa Paling Dingin di Jawa Barat, Sukabumi Urutan Kedua

Kehancuran Hari Ini, Peneliti Prediksi Indonesia Dilanda Gempa Maha Dahsyat 9,5 SR

Waspada Warga Sukabumi, Jabar dan 6 Provinsi Ini Terancam Tsunami Setinggi 34 Meter

Kecintaan mereka pada musik ialah ketika mendengar lagu-lagu kesukaan pengasuh teater mereka, Abah Erza Satia.

Ketiganya menyukai genre musik berbeda, meskipun akhirnya disatukan dalam musik metal. Firdda menyukai hip hop, Widi penggemar Red Hot Chili Peppers, dan Siti penyuka band metal Lamb of God dan System of Down.

Diakui Firdda, mereka sering dianggap berisik dan bawel di sekolah karena sering melakukan protes. Dari kebiasaannya itu, pengasuh teater memberi nama band Voice of Baceprot yang bermakna berisik atau bawel.

“Kalau ada hal yang enggak benar di sekolah, pasti kita protes. Kita juga sering bikin tulisan di mading. Kita disebut anak-anak berisik,” ungkap Firdda.

Tidak mengherankan jika kebiasaan mereka protes, kemudian menular ke karya-karya mereka yang didominasi lirik-lirik tentang kritik sosial.

Tags: Band MetalGadis MetalGarutGebrak EropaTrioVoice of Baceprot
Previous Post

Rangkuman Berita Bencana di Kecamatan Cicurug Sukabumi Oktober 2021

Next Post

Masih Ada Waktu, Pendaftaran Calon KPU-Bawaslu Sepi Peminat?

Abdul Rohim Amiruddin

Abdul Rohim Amiruddin

Related Posts

Aktris dan model asal Sukabumi, Lania Fira. l Istimewa
Gaya hidup

Biodata dan Agama Lania Fira, 5 Fakta Model asal Sukabumi Lengket dengan Ariel NOAH

28 March 2023
Mie Bakso Cumi. l Willy Ardiansyah
Gaya hidup

Icip Bakso Cumi, Kuliner Kekinian dengan Sensasi Seafood di Sukabumi

26 March 2023
Pisang Bakar Kampung Aer. l Istimewa
Gaya hidup

Icip Lezatnya Pisang Bakar Kaya Gizi di Atas Danau Nagrak Sukabumi

25 March 2023
Atiqah Hasiholan
Gaya hidup

Kenalin Atiqah “Lilis” Hasiholan, Wanita Sukabumi yang Jadi Istri Kedua Opa Rauf

21 March 2023
Siskania alias Elvi Sukaesih KW. l Istimewa
Gaya hidup

Mengenal Wanita Sukabumi Dijuluki Elvi Sukaesih KW, Prestasinya Tak Main-main

21 March 2023
Suasana di Sungai Cikahuripan. l Istimewa
Gaya hidup

Tak Perlu ke AS, Ada Sungai Mirip Green Canyon Tidak Jauh dari Sukabumi

17 March 2023
Next Post
Masih Ada Waktu, Pendaftaran Calon KPU-Bawaslu Sepi Peminat?

Masih Ada Waktu, Pendaftaran Calon KPU-Bawaslu Sepi Peminat?

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terbaru

1 Hilang, 6 Wisatawan Bogor Terseret Ombak Pantai Pasir Putih Ciracap Sukabumi

1 Hilang, 6 Wisatawan Bogor Terseret Ombak Pantai Pasir Putih Ciracap Sukabumi

28 March 2023
Rumah terbakar di Palabuhanratu, Sukabumi. l Istimewa

Rumah Ludes Terbakar di Palabuhanratu Sukabumi, Penyebabnya Klise

28 March 2023
Aktris dan model asal Sukabumi, Lania Fira. l Istimewa

Biodata dan Agama Lania Fira, 5 Fakta Model asal Sukabumi Lengket dengan Ariel NOAH

28 March 2023
Tini Kasmawati, wanita tunanetra asal Lengkong, Sukabumi setia merawat Owa Jawa. l Istimewa

Kesetiaan Tini Kasmawati, Wanita Tunanetra asal Lengkong Sukabumi Merawat Binatang Langka

28 March 2023
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Privacy Police
  • Kode Etik

© 2022 Sukabumiheadline

No Result
View All Result
  • LIPSUS
  • Sukabumi
  • Politik
  • Ekonomi
  • Nasional
  • Internasional
  • Olahraga
  • Gaya Hidup
  • Wawancara
  • Hukum
  • Komunitas
  • Khazanah

© 2022 Sukabumiheadline