Diguyur Hujan Deras, Tebing Jalan di Cibodas Bojonggenteng Sukabumi Longsor

- Redaksi

Rabu, 22 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Longsor di Desa Cibodas, Bojonggenteng, Sukabumi. l Oka

Longsor di Desa Cibodas, Bojonggenteng, Sukabumi. l Oka

SUKABUMIHEADLINES.com l BOJONGGENTENG – Diguyur hujan deras, tebing jalan di Kecamatan Bojonggenteng, Kabupaten Sukabumi, akhirnya longsor.

Longsor tebing jalan tersebut terjadi di Kampung Pakuwon Sengked RT 05/01, Desa Cibodas, pada Rabu (22/9/2021) pukul 18.00 WIB.

Dijelaskan Kepala Desa Cibodas Ujang Suparman, awalnya hanya retakan tanah. Namun, karena berada tepat di sisi jalan akhirnya longsor karena getaran kendaraan.

“Kejadiannya jam 18.00, sebelum Maghrib, pas hujan deras. Awalnya karena derasnya hujan, air menggerus tanah dan akhirnya longsor karena getaran truk besar,“ jelas Ujang Suparman kepada sukabumiheadlines.com di lokasi longsor.

Baca Juga :  PTBA Lanjutkan Akuisisi PLTU Palabuhanratu Sukabumi, Nilainya Hanya Setengah Harga

Ditambahkannya, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. “Di lokasi sudah diberi tanda agar pengendara berhati-hati. Kalau korban jiwa tidak ada, tapi kerugian sekitar Rp5 juta,“ pungkasnya.

Berita Terkait

Ardian jadi Kapolres Sukabumi Kota untuk nonton Persib, 20 hari kemudian diganti Sentot
Bangunan 166 huntap korban bencana, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Bukan hanya rumah
Warga Nagrak Sukabumi temukan mayat diduga pencuri tersengat arus listrik
Innalillahi, tokoh Sukabumi Mayjen TNI (Purn) Ampi Tanoedjiwa meninggal dunia
Tak peduli status jalan rusak penyebab kecelakaan, warga Sukabumi kompak perbaiki
Remaja belasan tahun asal Cisaat Sukabumi terancam 15 tahun penjara
DPRD Kabupaten Sukabumi ingatkan program MBG harus libatkan petani lokal
DPRD Kabupaten Sukabumi pelototi perizinan sumur bor

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:47 WIB

Ardian jadi Kapolres Sukabumi Kota untuk nonton Persib, 20 hari kemudian diganti Sentot

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:19 WIB

Bangunan 166 huntap korban bencana, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Bukan hanya rumah

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:11 WIB

Warga Nagrak Sukabumi temukan mayat diduga pencuri tersengat arus listrik

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:46 WIB

Innalillahi, tokoh Sukabumi Mayjen TNI (Purn) Ampi Tanoedjiwa meninggal dunia

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:46 WIB

Tak peduli status jalan rusak penyebab kecelakaan, warga Sukabumi kompak perbaiki

Berita Terbaru