Identitas Pengendara Motor Tewas Tertimpa Pohon Tumbang di Cikidang Sukabumi

- Redaksi

Selasa, 15 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Herman, korban tewas tertimpa pohon di Cikidang Sukabumi. l Istimewa

Herman, korban tewas tertimpa pohon di Cikidang Sukabumi. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l CIKIDANG – Seorang pengendara motor tewas setelah tertimpa pohon yang tumbang di Jalan Raya Cikidang, tepatnya di kampung Cipetir, Desa Cicareuh, Kecamatan Cikidang, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Selasa, (15/11/2022).

Danramil Cikidang Kapten Inf. Budi Hadi Priyadi mengatakan peristiwa pohon karet tumbang terjadi sekitar pukul 05.30 WIB, menimpa pengendara bernama Herman (47) warga kampung Lembur Singkur, Desa Tamansari, Kecamatan Cikidang.

Baca Juga :  Mengetahui 5 Fakta Menarik tentang Sukabumi

Saat itu, berdasarkan informasi di lapangan, korban dengan menggunakan kendaraan roda dua melintas dari arah Cikidang menuju Cibadak. Namun, saat di lokasi kejadian tiba tiba pohon jenis karet oblong tumbang dan menimpanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Budi Hadi, pohon karet oblong yang tumbang memiliki diameter kurang lebih 40 centi meter dan tinggi kurang lebih 30 meter tumbang. “Menimpa korban hingga meninggal dunia ditempat,” ungkap Budi.

Baca Juga :  Terkuak Peran Saneh, Istri Dukun Pengganda Uang Saat Membunuh Warga Sukabumi

Berita Terkait: Tak Ada Angin dan Hujan, Satu Tewas Akibat Pohon Tumbang di Cikidang Sukabumi

Lanjut Budi, jajaran Forkompimcam sudah melakukan upaya penanganan evakuasi terhadap pohon yang melintang di jalan tersebut.

“Koramil, Polsek, dan pemerintah Kecamatan Cikidang sudah mengevakuasi korban ke Puskesmas terdekat,” jelasnya.

Berita Terkait

Palsukan tandatangan, Kades Karang Tengah Sukabumi korupsi Dana Desa Rp1,35 miliar
Ardian jadi Kapolres Sukabumi Kota untuk nonton Persib, 20 hari kemudian diganti Sentot
Bangunan 166 huntap korban bencana, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Bukan hanya rumah
Warga Nagrak Sukabumi temukan mayat diduga pencuri tersengat arus listrik
Innalillahi, tokoh Sukabumi Mayjen TNI (Purn) Ampi Tanoedjiwa meninggal dunia
Tak peduli status jalan rusak penyebab kecelakaan, warga Sukabumi kompak perbaiki
Remaja belasan tahun asal Cisaat Sukabumi terancam 15 tahun penjara
DPRD Kabupaten Sukabumi ingatkan program MBG harus libatkan petani lokal

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 16:09 WIB

Palsukan tandatangan, Kades Karang Tengah Sukabumi korupsi Dana Desa Rp1,35 miliar

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:47 WIB

Ardian jadi Kapolres Sukabumi Kota untuk nonton Persib, 20 hari kemudian diganti Sentot

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:19 WIB

Bangunan 166 huntap korban bencana, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Bukan hanya rumah

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:11 WIB

Warga Nagrak Sukabumi temukan mayat diduga pencuri tersengat arus listrik

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:46 WIB

Innalillahi, tokoh Sukabumi Mayjen TNI (Purn) Ampi Tanoedjiwa meninggal dunia

Berita Terbaru

Kesehatan

Sudahi hubungan toxic! Demi keselamatan mentalmu

Selasa, 27 Jan 2026 - 23:39 WIB