Nila Goreng Khas Nagrak Sukabumi, Cemilan Enak Teman Makan Nikmat

- Redaksi

Sabtu, 28 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nila goreng kreasi Yudi Sutisna. I Istimewa

Nila goreng kreasi Yudi Sutisna. I Istimewa

sukabumiheadline.com l NAGRAK – Ikan nila goreng merupakan makanan makanan sehari-hari warga Sukabumi. Lazimnya, nila goreng disantap sebagai teman makan nasi.

Namun, yang membedakan nila goreng yang dibuat Yudi Sutisna dengan yang lain adalah rasanya garing dan kriuk saat dimakan.

Nila goreng Yudi dibuat dengan bumbu khas racikannya. Selesai digoreng, Yudi memasukkan nila goreng kedalam spinner makan sehingga tidak berminyak.

“Bumbunya cuma garam, bawang ketumbar sama kunyit, sama tidak berminyak karena dimasukan spinner makanan,” ujarnya kepada sukabumiheadline.com.

Ikan nila goreng kreasi warga Kampung Cikawung, Desa Babakan Panjang, Kecamatan Nagrak, Kabupaten Sukabumi, ini dibuat dengan menggunakan ikan nila pilihan, segar dan tidak rasa pahitnya saat dimakan.

Baca Juga :  Jual Kue, Wanita Parungkuda Sukabumi Ini Bisa Raup Omset Jutaan Rupiah

“Terbuat dari ikan segar, tanpa tepung dan tidak pahit pas dimakan karena semua isi perutnya dikeluarin. Cuma ada satu varian rasa saja, asin original.”

Nila goreng Yudi dihargai mulai Rp15 ribu, dan dijual offline dan online. Yudi juga membuka kesempatan bagi yang berminat menjadi reseller bagi orang yang mau menjual kembali ikan nila gorengnya itu.

Berita Terkait

Pesona batu hijau, sumbangsih pesona alam dari Sukabumi untuk dunia
Cek foto-foto culun masa muda Syahrini di Sukabumi, jauh dari cetar
Telusur jalur pendakian Gunung Salak hingga Puncak Manik via Cicurug Sukabumi dan biaya
7 gaya rambut 2025 lagi hits ala Rudy Hadisuwarno, bikin cowok Sukabumi tampak gentle
Nama bayi terpopuler di Indonesia, 10 laki-laki dan perempuan
JajaP on Bandros: Sport tourism kolaborasi Persib- Pemkot Bandung
10 nama terpopuler di Indonesia versi e-KTP, warga Sukabumi banyak gunakan
Inspiratif, kepsek perempuan di Sukabumi ubah SD jadi destinasi wisata budaya edukatif

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 01:37 WIB

Pesona batu hijau, sumbangsih pesona alam dari Sukabumi untuk dunia

Selasa, 4 November 2025 - 21:24 WIB

Cek foto-foto culun masa muda Syahrini di Sukabumi, jauh dari cetar

Minggu, 2 November 2025 - 11:00 WIB

Telusur jalur pendakian Gunung Salak hingga Puncak Manik via Cicurug Sukabumi dan biaya

Sabtu, 1 November 2025 - 21:09 WIB

7 gaya rambut 2025 lagi hits ala Rudy Hadisuwarno, bikin cowok Sukabumi tampak gentle

Kamis, 30 Oktober 2025 - 15:23 WIB

Nama bayi terpopuler di Indonesia, 10 laki-laki dan perempuan

Berita Terbaru

Redenominasi Rupiah. l Istimewa

Regulasi

Redenominasi Rupiah: 2027 UMK Sukabumi Rp4,2 ribu

Jumat, 7 Nov 2025 - 17:41 WIB

Truk terjun ke jurang di Cisolok Sukabumi - Ist

Sukabumi

Truk terjun ke jurang di Cisolok Sukabumi

Jumat, 7 Nov 2025 - 08:00 WIB