Pamer Perbaiki Jalan 48 Meter di Sukabumi, Warga Nilai Marwan-Iyos Gagal

- Redaksi

Kamis, 26 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

sukabumijeadline.com l Maksud hati Wakil Bupati Sukabumi, Iyos Somantri memamerkan prestasi, apalah daya malah dibalas cibiran oleh oleh warga.

Diketahui, Iyos memamerkan perbaikan Jalan Kabupaten rusak di ruas Caringin, Kecamatan Cicurug – Cidahu sepanjang 48 meter di akun Pakar Sukabumi, namun warga malah menyebut pasangan Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi, Marwan Hamami dan Iyos Somantri sebagai pemimpin gagal.

Alhamdulillah, Pemerintah Kabupaten Sukabumi di bawah pimpinan Bupati Sukabumi, H.Marwan Hamami dan Pakar Sukabumi Wakil Bupati H.Iyos Somantri melalui Dinas Pekerjaan Umum (PU) melakukan perbaikan jalan di wilayah Kecamatan Cidahu,” tulisnya lima hari lalu, dikutip sukabumiheadline.com, Kamis (26/10/2023).

“Perbaikan dilakukan dengan pengecoran jalan di ruas Caringin-Cidahu dengan panjang 48 meter dan lebar 5 meter,” tambah Iyos.

Namun, banyak warga malah memberikan komentar negatif di akun Facebook Pakar Sukabumi.

“Pemimpin yang sangat gagal dalam sejarah, jalan kabupaten kaos wahangan saat (Jalan Kabupaten mirip sungai kering-red),” kata akun Edi Suhaedi.

“Mendingan diem diem hasil gak di-publish tapi hasilnya nyata, ini di-publish hasilnya gada,” timpal Nandi Supriyadi

“Sedikit bekerja banyak pencitraan nya 😁,” komentar akun Dedi Radja.

“Gimana si ini 48km apa 48m?
Minimal kalo mau di publis 500 meter sampe 1 km,” kata akun Jalaludin.

Berita Terkait

Bocah perempuan jadi korban jambret HP di Sukabumi terseret hingga 200 meter, pelaku mahasiswa
Operasi Zebra Lodaya 2025, Polres Sukabumi Kota sikat puluhan motor knalpot brong
Setelah mengaku lapar, Usep pria asal Sukabumi meninggal dunia di Masjid Baitulrahman
Pria Sukabumi bagian rekrutmen PMI jadi admin judol di luar negeri ditangkap
November kelabu, kisah-kisah Wanita Sukabumi tak putus dirundung malang
DPRD Kabupaten Sukabumi tetapkan Propemperda, dari Perumda baru hingga penyertaan modal
2 residivis dan 5 tersangka, 14 lokasi jaringan curanmor Sukabumi dibongkar polisi
Truk overload muatan terkapar di jalan menikung Bantargadung Sukabumi

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 16:43 WIB

Bocah perempuan jadi korban jambret HP di Sukabumi terseret hingga 200 meter, pelaku mahasiswa

Minggu, 23 November 2025 - 23:18 WIB

Setelah mengaku lapar, Usep pria asal Sukabumi meninggal dunia di Masjid Baitulrahman

Sabtu, 22 November 2025 - 03:02 WIB

Pria Sukabumi bagian rekrutmen PMI jadi admin judol di luar negeri ditangkap

Kamis, 20 November 2025 - 13:53 WIB

November kelabu, kisah-kisah Wanita Sukabumi tak putus dirundung malang

Rabu, 19 November 2025 - 16:12 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi tetapkan Propemperda, dari Perumda baru hingga penyertaan modal

Berita Terbaru

Ilustrasi sembako - sukabumiheadline.com

Hikmah

Fatwa MUI, Asrorun: Tolak pajak sembako

Senin, 24 Nov 2025 - 10:00 WIB