Rumah di Cikidang Sukabumi Dilalap Si Jago Merah

- Redaksi

Kamis, 19 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rumah Puji yang  sudah terbakar I Andika Putra

Rumah Puji yang sudah terbakar I Andika Putra

SUKABUMIHEADLINES.com – Kebakaran kembali terjadi di Sukabumi, kali ini kebakaran terjadi di Kampung Nyalindung, Desa Mekarnangka, Kecamatan Cikidang, Kabupaten Sukabumi tepat nya di rumah Puji Peristiwa itu terjadi ketika pemilik rumah pergi untuk memeriksakan kandungannya.

Api menghanguskan rumah milik Puji pada hari Rabu (18/8/2021) sekitar pukul 17.30 WIB. Api cepat membesar dan mengamuk karena rumah terbuat dari kayu dan bambu.

Petugas Penanggulangan Bencana Kecamatan (P2BK) Cikidang Angga Lesmana mengatakan, saat kebakaran terjadi, pemilik rumah sedang pergi bersama mertuanya untuk memeriksakan kandungan.

“Api yang diduga berawal dari korsleting listrik yang membesar dan membakar seluruh bagian rumah milik Puji,” kata Angga kepada wartawan.

Baca Juga :  Ajak Disiplin dan Merendah, Lebih Dekat dengan Rider Loba Gaya Sukabumi

Angga menyatakan, api dapat dipadamkan setelah warga dan petugas bahu membahu sekitar satu jam menggunakan alat seadanya.

“Karena rumah rusak berat, saat ini pemilik rumah (Puji) mengungsi ke rumah saudara terdekatnya,” ujar Angga.

Insiden ini mengakibatkan kerugian material ditaksir mencapai Rp.30 jt danTidak ada korban jiwa dalam insiden ini tersebut.

Berita Terkait

Progres Tol Bocimi Seksi 3, Cibadak-Sukabumi Barat: Dikebut meski hujan
Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT
Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang
Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi
Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis
Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri
DPRD Kabupaten Sukabumi setujui Raperda Perubahan No 15/2023 tentang PDRD
Bocah Sukabumi tenggelam saat mandi di sungai sepulang mengaji akhirnya ditemukan

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 19:11 WIB

Progres Tol Bocimi Seksi 3, Cibadak-Sukabumi Barat: Dikebut meski hujan

Kamis, 24 April 2025 - 02:26 WIB

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang

Jumat, 18 April 2025 - 18:16 WIB

Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis

Berita Terbaru

Hotman Paris Hutapea - Istimewa

Masjid

Hotman Paris bangun masjid, Habib Ja’far yang beri nama

Jumat, 25 Apr 2025 - 10:00 WIB