20 Tahun Warga Hegarmanah Sukabumi Menanti Jalan Rusak Diperbaiki

- Redaksi

Selasa, 6 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jalan penghubung antar kecamatan di Desa Hegarmanah, Kecamatan Cicantayan, Sukabumi sudah 10 tahun rusak. | Foto: Andika Putra

Jalan penghubung antar kecamatan di Desa Hegarmanah, Kecamatan Cicantayan, Sukabumi sudah 10 tahun rusak. | Foto: Andika Putra

SUKABUMIHEADLINE.com l CICANTAYAN – Warga Kampung Kebonjeruk, Desa Hegarmanah, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat dibuat kesal menunggu perbaikan jalan rusak.

Warga setempat, Dendi Supriadi (24) mengatakan, kurang lebih 10 tahun warga menanti jalan penghubung Cibadak-Cicantayan-Cisaat itu diperbaiki. Kerusakan kurang lebih panjangnya lima kilometer.

“Sudah berulang kali mengajukan perbaikan tapi tidak ditanggapi. Apa mungkin karena jalan kampung? Padahal jalan itu sering dipakai warga beraktivitas. Entah itu yang belanja atau yang pulang-pergi kerja,” kata Dendi kepada sukabumiheadline.com, Selasa, 6 Juli 2021.

Jalan rusak semakin parah saat hujan turun dan digenangi air. Warga yang melintas seringkali kesulitan melewati jalan tersebut.

Baca Juga :  Awalnya Coba-coba, Usaha Opak Singkong Bojonggenteng Sukabumi Omset Rp20 Juta

Namun Dendi masih berharap pemerintah desa setempat maupun Pemerintah Kabupaten Sukabumi bisa melihat langsung ke lokasi agar mengetahui langsung kondisi jalan rusak.

“Untuk pemerintah saya harap bisa secepatnya memperbaiki jalanan agar aktivitas warga tidak terganggu, dan tidak berbahaya karena banyak jalan yang berlubang dan licin,” tandas Dendi.

Berita Terkait

Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah
Perhutani siapkan draf MoU penanggulangan dan relokasi korban bencana di Sukabumi
Akses Sukabumi – Sagaranten putus akibat banjir dan longsor
Kecamatan mana terbanyak dihuni wanita? Ini jumlah KK dan penduduk Kota Sukabumi
Bencana alam di Purabaya Sukabumi, rumah hingga kambing terbawa banjir
Terungkap, korban tewas di Pantai Karanghawu Sukabumi bernama Nazari Nasrullah
Sabtu Desember kelabu, turis tewas terseret ombak Pantai Karanghawu Sukabumi
Proyek Jaling di Ciambar Sukabumi, belum dipakai aspal bisa dikelupas jari

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 08:20 WIB

Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah

Rabu, 31 Desember 2025 - 18:51 WIB

Perhutani siapkan draf MoU penanggulangan dan relokasi korban bencana di Sukabumi

Rabu, 31 Desember 2025 - 08:44 WIB

Akses Sukabumi – Sagaranten putus akibat banjir dan longsor

Selasa, 30 Desember 2025 - 04:19 WIB

Kecamatan mana terbanyak dihuni wanita? Ini jumlah KK dan penduduk Kota Sukabumi

Senin, 29 Desember 2025 - 04:09 WIB

Bencana alam di Purabaya Sukabumi, rumah hingga kambing terbawa banjir

Berita Terbaru