Demo Buruh PT AGS Cicurug Sukabumi, Tuntut Upah Tiga Bulan Dibayar

- Redaksi

Kamis, 19 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Demo buruh PT AGS Cicurug. l Istimewa

Demo buruh PT AGS Cicurug. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l CICURUG – Buruh PT Air Gunung Salak (AGS) di Kampung Bebera RT 001/004, Desa Tenjolaya, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Kamis (19/5/2022).

Buruh melakukan aksi unjuk rasa dengan salah satu tuntutannya adalah pembayaran sisa upah bulan Februari 2022 yang belum dibayarkan pihak perusahaan.

Aksi sejumlah buruh berlangsung tertib. Dalam keterangan diterima sukabumiheadline.com, Kapolsek Cicurug Kompol Parlan mengatakan, aksi berakhir setelah dicapai kesepakatan dalam mediasi bersama buruh dan pihak manajemen PT AGS.

“Aksi berlangsung kondusif. Buruh dan manajemen perusahaan mencapai kesepakatan melalui mediasi,” ujar Parlan.

Adapun hasil hasil dalam mediasi yang dilaksanakan pada pukul 10.00 WIB tersebut adalah pihak perusahaan siap membayar upah kekurangan bulan Februari.

Sedangkan, untuk piutang gaji yang belum dibayarkan dengan keseluruhan sebesar Rp700 000 000 (tujuh ratus juta Rupiah).

Baca Juga :  Masinis Sudah Klakson, Wanita Tanpa Identitas Tabrakkan Diri ke Kereta di Cicantayan Sukabumi

“Pihak perusahaan juga siap membayar gaji bulan Maret, April pada 25 Mei 2022,” tambah Parlan.

Dalam mediasi juga disepakati, untuk pembayaran upah setiap bulannya akan aktif dimulai pada Mei diterima Juni 2022, dibayarkan normal kembali.

Selanjutnya, pihak karyawan bersedia mulai bekerja atau produksi kembali terhitung mulai Jumat, 20 Mei 2022.

Namun, apabila pihak perusahaan mengingkari kesepakatan tersebut, maka pihak buruh mengancam akan melakukan upaya hukum.

Berita Terkait

Lereng Gunung Salak di Cidahu Sukabumi dirusak, eks menteri ini ngamuk
Jengkel terlalu banyak, pria Sukabumi ini cabut tiang jaringan internet milik MyRepublic Indonesia
Selalu waspada, 44 bencana hantam Sukabumi sepanjang Januari 2026
Palsukan tandatangan, Kades Karang Tengah Sukabumi korupsi Dana Desa Rp1,35 miliar
Ardian jadi Kapolres Sukabumi Kota untuk nonton Persib, 20 hari kemudian diganti Sentot
Bangunan 166 huntap korban bencana, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Bukan hanya rumah
Warga Nagrak Sukabumi temukan mayat diduga pencuri tersengat arus listrik
Innalillahi, tokoh Sukabumi Mayjen TNI (Purn) Ampi Tanoedjiwa meninggal dunia

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:12 WIB

Lereng Gunung Salak di Cidahu Sukabumi dirusak, eks menteri ini ngamuk

Kamis, 29 Januari 2026 - 17:46 WIB

Jengkel terlalu banyak, pria Sukabumi ini cabut tiang jaringan internet milik MyRepublic Indonesia

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:02 WIB

Selalu waspada, 44 bencana hantam Sukabumi sepanjang Januari 2026

Selasa, 27 Januari 2026 - 16:09 WIB

Palsukan tandatangan, Kades Karang Tengah Sukabumi korupsi Dana Desa Rp1,35 miliar

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:47 WIB

Ardian jadi Kapolres Sukabumi Kota untuk nonton Persib, 20 hari kemudian diganti Sentot

Berita Terbaru

Dion Markx sudah tiba di Indonesia, segera ke Bandung - Persib

Sosok

Dion Markx sudah tiba di Indonesia, segera ke Bandung

Kamis, 29 Jan 2026 - 22:49 WIB