Innalillahi, Ojek Malam Pamuruyan Tewas Tabrakan di Nagrak Sukabumi

- Redaksi

Jumat, 30 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Almarhum Tatang, korban lakalantas maut di Nagrak Sukabumi. l Istimewa

Almarhum Tatang, korban lakalantas maut di Nagrak Sukabumi. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l NAGRAK – Seorang tukang ojek tewas di tempat setelah terlibat kecelakaan lalu lintas (lakalantas) di Kecamatan Nagrak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Jumat (30/12/2022) petang.

Diketahui, almarhum bernama Tatang alias Aby biasa mangkal di Jl. Pamuruyan, Desa Pamuruyan, Kecamatan Cibadak.

Saat kejadian, Tatang tengah mengendarai sepeda motor jenis Honda Supra Fit dengan nomor polisi F 4746 UF. Tatang terlibat tabrakan tidak jauh dari PT Cargill di Jl. Warung Kawung RT 01/06, Desa Cisarua, Kecamatan Nagrak.

“Terlibat tabrakan, TKP di dekat PT Cargill,” kata Kanit Binmas Polsek Nagrak Aipda Yusi Syaiful Akhmad kepada sukabumiheadline.com, Jumat malam.

Baca Juga :  Lembut Dikunyah Kress Digigit, Lezatnya Bolen Pisang Mang Atok Cisaat Sukabumi

Ditambahkan Yusi, korban tewas langsung dilarikan ke RSUD Sekarwangi Cibadak untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut.

Sementara, kasus lakalantas maut tersebut, tambah dia, saat ini sudah ditangani oleh Unit Lakalantas Polres Sukabumi.

“Korban langsung dilarikan ke rumah sakit dan kasus ini sudah ditangani oleh Unit Lakalantas Polres Sukabumi,” pungkas Yusi.

Berita Terkait

Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah
Perhutani siapkan draf MoU penanggulangan dan relokasi korban bencana di Sukabumi
Akses Sukabumi – Sagaranten putus akibat banjir dan longsor
Kecamatan mana terbanyak dihuni wanita? Ini jumlah KK dan penduduk Kota Sukabumi
Bencana alam di Purabaya Sukabumi, rumah hingga kambing terbawa banjir
Terungkap, korban tewas di Pantai Karanghawu Sukabumi bernama Nazari Nasrullah
Sabtu Desember kelabu, turis tewas terseret ombak Pantai Karanghawu Sukabumi
Proyek Jaling di Ciambar Sukabumi, belum dipakai aspal bisa dikelupas jari

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 08:20 WIB

Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah

Rabu, 31 Desember 2025 - 18:51 WIB

Perhutani siapkan draf MoU penanggulangan dan relokasi korban bencana di Sukabumi

Rabu, 31 Desember 2025 - 08:44 WIB

Akses Sukabumi – Sagaranten putus akibat banjir dan longsor

Selasa, 30 Desember 2025 - 04:19 WIB

Kecamatan mana terbanyak dihuni wanita? Ini jumlah KK dan penduduk Kota Sukabumi

Senin, 29 Desember 2025 - 04:09 WIB

Bencana alam di Purabaya Sukabumi, rumah hingga kambing terbawa banjir

Berita Terbaru

Ilustrasi seorang ibu hamil sedang menjalani pemeriksaan sebelum proses kelahiran bayinya - sukabumiheadline.com

Headline

Jutaan bayi lahir di Indonesia pada 2025, Sukabumi berapa?

Sabtu, 3 Jan 2026 - 01:25 WIB