Millenials Sukabumi, Ini 5 Model Rambut Man Bun Buatmu

- Redaksi

Sabtu, 21 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Model rambut panjang pria, man bun. l Istimewa

Model rambut panjang pria, man bun. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com – Buat Millenials Sukabumi yang sedang malas ke barber, coba deh gaya rambut kuncir atas ini. Rasanya cukup mengikat rambut gondrongmu, rapi dan anti gerah.

Untuk mendapatkan gaya rambut man bun tidak sulit kok. Cukup memiliki rambut sehat yang tidak mudah patah.

Berikut lima model rambut man bun rekomendasi sukabumiheadlines.com.

1. Half Man Bun

Half man bun.
Verity Jane Smith

Coba gaya rambut kuncir atas ini, millenials Sukabumi cukup mengikat rambut gondrongmu dengan gaya top knot. Rapi dan anti gerah!

Baca Juga :  5 Fakta Model Rambut Kesukaan Rasulullah SAW

2. Sharp Edge Man Bun

Sharp Edge Man Bun
Shutterstock
Millenials Sukabumi juga bisa memilih gaya sharp edge ini agar penampilanmu semakin keren. Aksen garis pada gaya rambut ini terlihat keren dan sleek, dengan sisi samping dicukur pendek untuk menonjolkan kesan rapi.

3. Undercut Man Bun

pria dengan undercut man bun
Shutterstock

Rambut undercut-mu mulai tumbuh, dicepol saja. Potong setengahnya dengan gaya undercut seperti ini.

4. Mid to Low Bun

medium low ponytail untuk pria man bun
Shutterstock

Unfinished look bakal bikin kamu semakin keren. Gaya man bun adalah potongan rambut yang cocok untuk model rambut gondrong pria panjang atau pendek. Biarkan hasilnya undone seperti ini!

5. Samurai Bun

samurai man bun pada pria asia
Shutterstock
Kalau millenials Sukabumi punya model rambut panjang lurus pria, kamu pasti punya banyak kesulitan dalam menatanya saat berolahraga. Potongan rambut gondrong milikmu bisa kamu tata dengan gaya samurai bun. Gaya rambut pria panjang atas ini bisa kamu tata dengan model cepol a la samurai.

Berita Terkait

5 kesan negatif berwisata ke Sukabumi menurut wisatawan luar daerah
Orang tua dan kisah cinta Nyi Roro Kidul, Putri Kandita membuat pengawal jatuh hati
Kenalkan mentor karier Iestri Kusumah: Wanita Sukabumi menginspirasi dari konten ke BUMN
Bare face dan 5 standar cantik 2026: Wanita Sukabumi wajib tunda belanja kecantikanmu
Jangan salah kaprah, ini beda gapura Gedung Sate dengan Candi Bentar
Menyambangi Situs Kuta Cicurug Sukabumi, peninggalan era pra-aksara
Harvard University: 10 jurusan kuliah ketinggalan zaman, ada akuntansi, komputer, teknik mesin
Foto-foto Kanaya Whu anggun dengan busana Muslimah, vokalis Emka 9 didirikan KDM

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 00:01 WIB

5 kesan negatif berwisata ke Sukabumi menurut wisatawan luar daerah

Selasa, 25 November 2025 - 15:00 WIB

Kenalkan mentor karier Iestri Kusumah: Wanita Sukabumi menginspirasi dari konten ke BUMN

Selasa, 25 November 2025 - 00:01 WIB

Bare face dan 5 standar cantik 2026: Wanita Sukabumi wajib tunda belanja kecantikanmu

Senin, 24 November 2025 - 18:36 WIB

Jangan salah kaprah, ini beda gapura Gedung Sate dengan Candi Bentar

Minggu, 23 November 2025 - 16:17 WIB

Menyambangi Situs Kuta Cicurug Sukabumi, peninggalan era pra-aksara

Berita Terbaru