Perabotan Hancur, Tebing Longsor Jebol Rumah di Nagrak Sukabumi

- Redaksi

Rabu, 16 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dinding rumah jebol. l Istimewa

Dinding rumah jebol. l Istimewa

sukabumiheadline.com – Adanya resapan air yang kurang maksimal, saat diguyur hujan, dinding rumah warga Kampung Pamuruyan RT 02/01, Desa Cisarua, Kecamatan Nagrak, Kabupaten Sukabumi ambruk, Rabu (16/3/2022).

Ambruknya rumah warga milik Arga Adrian tersebut akibat hujan deras yang terjadi sehingga mengakibatkan tebing setinggi 2 meter dengan lebar 2 meter longsor.

Manager pusat pengendalian dan operasi Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Sukabumi Nanang Sudrajat dalam laporannya menerangkan dinding rumah warga yang ambruk di huni satu keluarga dengan tiga jiwa.

“Beruntung tidak ada kirban jiwa maupun korban luka dalam kejadian, dinding rumah warga rusak jebol,” ujarnya kepada sukabumiheadline.com.

Dijelaskan Nanang, adapun kejadian tebing longsor sekitar pukul 13.00 wib, dan matrial dinding yang ambruk dan jebol menimbun perabotan hingga sebagian rusak.

“Saat ini petugas dilapangan masih melakukan pendataan dan menghimbau masyarakat tetap waspada dan berhati hati,” jelasnya.

Untuk penghuni rumah lanjut Nanang, saat ini masih menghuni rumahnya karena masih aman ditempati.

“Pemilik rumah dibantu masyarakat setempat masih membersihkan material longsoran,” tandasnya.

Berita Terkait

Pungli diduga anggota ormas ke PKL di Lapdek Kota Sukabumi digunjing
DPRD Kabupaten Sukabumi gelar raker bahas Raperda RPJMD
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Komitmen anti-korupsi haru diperkuat
Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi hadiri Rakornis TMMD ke-125 TA 2025
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi apresiasi bantuan laptop untuk PAUD
Aksi perusakan villa retreat di Sukabumi viral hingga ke Amerika Serikat
Warga Cibadak Sukabumi digegerkan penemuan motor diduga hendak dibakar
Nyatakan jadi Penjamin penangguhan tersangka intoleransi di Cidahu Sukabumi, KemenHAM beri klarifikasi

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 19:50 WIB

Pungli diduga anggota ormas ke PKL di Lapdek Kota Sukabumi digunjing

Jumat, 11 Juli 2025 - 18:21 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi gelar raker bahas Raperda RPJMD

Jumat, 11 Juli 2025 - 03:00 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Komitmen anti-korupsi haru diperkuat

Kamis, 10 Juli 2025 - 17:55 WIB

Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi hadiri Rakornis TMMD ke-125 TA 2025

Kamis, 10 Juli 2025 - 00:12 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi apresiasi bantuan laptop untuk PAUD

Berita Terbaru

Penampakan luar Situs Bunker Waluran Sukabumi - Ist

Wisata

Mengintip interior Situs Bunker Waluran Sukabumi

Sabtu, 12 Jul 2025 - 02:02 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi gelar raker bahas Raperda RPJMD - Setwan DPRD Kabupaten Sukabumi

Legislatif

DPRD Kabupaten Sukabumi gelar raker bahas Raperda RPJMD

Jumat, 11 Jul 2025 - 18:21 WIB