Puding Buah Tidak Biasa dan Sejuta Rasa Kreasi Mira dari Sukabumi

- Redaksi

Sabtu, 11 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMIHEADLINES.com – Umumnya, puding dibuat sebagai hidangan penutup dan hanya hanya memiliki satu rasa saja di setiap kreasinya.

Di Kota Sukabumi, tepatnya di Jl. Genteng, Kelurahan Kecamatan Baros, ada puding dengan rasa yang unik dan berbeda dari puding pada umumnya.

Puding kreasi Mira Ratnasari (42) ini memiliki berbagai varian rasa buah-buahan dalam satu menu. Ibu rumah tangga berusia 42 tahun itu mengatakan, membuat dan menjual puding hasil kreasinya untuk menambah penghasilan di saat pandemi.

Baca Juga :  Kasus Narkoba, Puluhan Warga Kota Sukabumi Dibekuk

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini ide emak-emak di saat pandemi seperti ini, buat nyari penghasilan tambahan,” akunya kepada sukabumiheadlines.com, Sabtu (11/9/2021).

Kelebihan lainnya, puding yang dibuat Mira Ratnasari (42) ini bertekstur lembut dan rasa buah aslinya khas dan asli, alias tidak menggunakan perasa buah, sehingga lebih sehat dan alami.

“Puding buah ini juga bisa dijadikan sebagai hadiah ulang tahun, kalau ada yang ulang tahun, tapi tidak menyukai kue,” pungkas Mira.

Berita Terkait

Artis Fanny Sabila rayakan Seren Taun di Gelaralam Sukabumi: Mulang
Momen hijabers asal Sukabumi temani Willie Salim santap kunafa di Arab Saudi
Bahan mudah didapat, ini 5 resep jus buah untuk turunkan kolesterol dan cara bikinnya
Sandal Bolong untuk Hamdani, film perjuangan buruh garapan sutradara asal Sukabumi
Si independen! Kenali perbedaan pribadi outrovert dengan introvert dan ekstrovert
Danone, Wings dan Indofood: Penyumbang sampah plastik terbanyak di RI
Intip interior dan tarif Hotel Santika Premiere Hills Resort Cibadak Sukabumi
Syuting di Sukabumi: Sinopsis dan bintang film Tenung, cerita teror gaib mematikan

Berita Terkait

Selasa, 7 Oktober 2025 - 21:22 WIB

Artis Fanny Sabila rayakan Seren Taun di Gelaralam Sukabumi: Mulang

Selasa, 7 Oktober 2025 - 19:24 WIB

Momen hijabers asal Sukabumi temani Willie Salim santap kunafa di Arab Saudi

Selasa, 7 Oktober 2025 - 09:00 WIB

Bahan mudah didapat, ini 5 resep jus buah untuk turunkan kolesterol dan cara bikinnya

Selasa, 7 Oktober 2025 - 01:36 WIB

Sandal Bolong untuk Hamdani, film perjuangan buruh garapan sutradara asal Sukabumi

Minggu, 5 Oktober 2025 - 21:34 WIB

Si independen! Kenali perbedaan pribadi outrovert dengan introvert dan ekstrovert

Berita Terbaru

Hikmah

Keselamatan dan kesehatan kerja menurut Islam

Rabu, 8 Okt 2025 - 02:30 WIB

SDN Suradita Kabupaten Sukabumi - sukabumiheadline.com

Headline

Ribuan ruang kelas SD di Kabupaten Sukabumi rusak

Rabu, 8 Okt 2025 - 01:19 WIB