Cek Interior Suzuki eVX, SUV Ganteng, Futuristik dan Murah Bikin HRV, Pajero, Fortuner Ketar-ketir

- Redaksi

Sabtu, 18 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suzuki eVX, SUV ganteng dan futuristik. l Istimewa

Suzuki eVX, SUV ganteng dan futuristik. l Istimewa

sukabumiheadline.com l Industri otomotif asal Jepang, Suzuki menggemparkan pecinta mobil di Tanah Air setelah pabrikan mobil berlogo S ini meluncurkan mobil Sport Utility Vehicle (SUV) teranyar dengan penggerak 4 roda alias 4WD, Suzuki eVX.

Suzuki juga telah memamerkan mobil konsep eVX di Japan Mobility Show (JMS) di Tokyo. Babakan, kendaraan paling anyar ini, Suzuki juga telah menjadwalkan versi produksi pada akhir tahun ini di India.

Kehadiran Suzuki EVX diyakini akan merusak dominasi SUV yang sudah lebih dulu mengaspal di Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lantas, kapan mobil elektrik ini akan diperkenalkan di pasar Indonesia?

Suzuki eVX, SUV ganteng dan futuristik. l Istimewa
Suzuki eVX, SUV ganteng dan futuristik. l Istimewa

Pihak Suzuki telah mengungkapkan beberapa spesifikasi teknis dari eVX. Salah satu poin utama adalah baterai berkapasitas 60 kWh yang akan digunakan.

Baterai ini diklaim mampu menghasilkan jarak tempuh sejauh 550 kilometer. Ini adalah langkah besar dalam menjadikan mobil listrik sebagai alternatif yang lebih praktis untuk penggunaan sehari-hari. Bahkan di negara dengan geografi yang beragam seperti Indonesia.

Selain itu, eVX juga dikabarkan akan menggabungkan DNA 4×4 milik Suzuki. Hal ini menunjukkan bahwa Suzuki ingin menghadirkan kendaraan listrik yang tidak hanya ramah lingkungan.

Akan tetapi juga mampu mengatasi berbagai kondisi medan, termasuk jalan-jalan di daerah terpencil. Ini akan menjadi nilai tambah yang signifikan, mengingat kondisi geografis Indonesia yang beragam.

Dari segi desain, eVX memiliki tampilan yang modern dan futuristis, sesuai dengan kendaraan masa depan.

Suzuki eVX, SUV ganteng dan futuristik. l Istimewa
Interior Suzuki eVX, SUV ganteng dan futuristik. l Istimewa

Fasia depan mobil ini dibuat dengan sentuhan sederhana, tetapi dilengkapi dengan tampilan lampu LED berbentuk V yang terlihat begitu agresif.

Desain ini mencerminkan tekad Suzuki untuk menjadikan eVX sebagai kendaraan listrik yang tidak hanya fungsional tetapi juga menarik dari segi estetika.

Ini bisa menjadi aset berharga dalam memasarkan eVX dan menjadikannya pilihan yang menarik bagi konsumen.

Namun demikian, Suzuki harus berinvestasi dalam infrastruktur pengisian daya, berkolaborasi dengan pihak distributor lokal. Dan, memberikan dukungan purna jual yang kuat untuk memastikan kesuksesan eVX di Indonesia.

Untuk urusan harga Suzuki eVX, menurut laman Gaadiwaadi, akan dibanderol di kisaran 2.500.000 Rupee di India, atau setara Rp462 juta.

Wah sepertinya Honda HRV, Mitsubishi Pajero dan Toyota Fortuner bakalan ketar-ketir nih.

Berita Terkait

Scorpio Reborn, cek spesifikasi dan harga Yamaha Fazer 250 2025 yang full fitur canggih
Sudah beredar, cek spesifikasi tangguh dan harga Vivo X200 Pro
Berapa sih harga motor trail Suzuki DR 150 di dealer? Tangki BBM muat 12,5 liter
Spesifikasi, detail dan interior Maung Garuda, mobil dinas Prabowo Subianto karya anak bangsa
Vivo X70 Pro Plus, cek harga ponsel gahar kamera ZEISS spek dewa setara DSLR
Yamaha Fascino 125 Fi, motor hybrid desain retro sudah tersedia di dealer, harga cuma Rp17 juta
Turun mulai Rp7 juta! Update harga iPhone bulan ini
Meluncur di Indonesia, ini spesifikasi dan harga Xiaomi Redmi Note 14

Berita Terkait

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 14:00 WIB

Scorpio Reborn, cek spesifikasi dan harga Yamaha Fazer 250 2025 yang full fitur canggih

Jumat, 25 Oktober 2024 - 14:00 WIB

Sudah beredar, cek spesifikasi tangguh dan harga Vivo X200 Pro

Jumat, 25 Oktober 2024 - 04:00 WIB

Berapa sih harga motor trail Suzuki DR 150 di dealer? Tangki BBM muat 12,5 liter

Minggu, 20 Oktober 2024 - 17:59 WIB

Spesifikasi, detail dan interior Maung Garuda, mobil dinas Prabowo Subianto karya anak bangsa

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Vivo X70 Pro Plus, cek harga ponsel gahar kamera ZEISS spek dewa setara DSLR

Berita Terbaru

TPI Palangpang Sukabumi - Istimewa

Legislatif

Soal TPI Palangpang, DPRD Kabupaten Sukabumi kritik kinerja DKP

Sabtu, 5 Apr 2025 - 12:00 WIB