Pohon Tua di Cikembang Sukabumi Ancam Pengendara

- Redaksi

Sabtu, 13 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pohon tua di Cikembang. l Istimewa

Pohon tua di Cikembang. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com l CIKEMBANG – Sebuah pohon tua yang sudah tidak berdaun dikhawatirkan tumbang ke jalan secara tiba-tiba, terlebih pada musim penghujan seperti saat ini di mana kerap terjadi bencana.

Kekhawatiran tersebut diunggah akun Facebook Memori Memori di salah satu grup media sosial di Sukabumi. Disebutkan, lokasi pohon tua tersebut berada di jalur antara Cibadak-Cikembang, Kabupaten Sukabumi, Jumat (12/11/2021).

Baca Juga :  Longsor Bojongkokosan Sukabumi, Camat Parungkuda: Evakuasi tunggu alat berat dari PU Provinsi

Hati2 untuk para pengendara yg melintasi jalur Cibadak – Cikembang. Pohon ini sdh lama mati dan sekarang sdh mulai lapuk sekarang musim penghujan khawatir roboh atau dahannya jatuh. Mohon kepada pihak terkait supaya ini ditebang saja sebelum ada korban mengingat jalur ini jalur wisata menuju pelabuhanratu / Ciletuh yg padat di hari libur. Terimakasih.,” tulis dia.

Unggahan tersebut dikomentari beragam oleh netizen Sukabumi. Akun Qiqi menulis, “ya seperti biasa, pihak terkait mh nunggu dulu korban.. baru bergerak.. cenah eta ge ceuk jurig.”

Tuar we atuh bilih kin aya nu katinggang pan nj musim hujan angin ayeuna mah,” tulis akun Yeti Suyeti.

Berita Terkait

Momen Bupati Sukabumi dipuji setinggi langit oleh KDM, sebelumnya sempat dikritik
Pria pelaku pencabulan anak di Cisaat Sukabumi ditangkap di rental PS
Ngeri, penemuan mayat tanpa kepala tapi tubuh utuh di Sukabumi
Nestapa Abah Uloh, lansia korban bencana alam Sukabumi huni gubuk reyot
Batu numpuk dalam rumah, warga korban bencana Sukabumi nangis tak ada perhatian
Bawa 400 liter solar subsidi, pria Sukabumi ditangkap saat nyabu dalam Fortuner
Dua prajurit terbaik dari Sukabumi dikirim ke Aceh untuk penugasan baru
Turis asing tewas dalam kecelakaan jetski di Pantai Buffalo Sukabumi

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 20:42 WIB

Pria pelaku pencabulan anak di Cisaat Sukabumi ditangkap di rental PS

Sabtu, 10 Januari 2026 - 23:13 WIB

Ngeri, penemuan mayat tanpa kepala tapi tubuh utuh di Sukabumi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 18:06 WIB

Nestapa Abah Uloh, lansia korban bencana alam Sukabumi huni gubuk reyot

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:17 WIB

Batu numpuk dalam rumah, warga korban bencana Sukabumi nangis tak ada perhatian

Rabu, 7 Januari 2026 - 02:43 WIB

Bawa 400 liter solar subsidi, pria Sukabumi ditangkap saat nyabu dalam Fortuner

Berita Terbaru