Berawal Dari Hobi, Pemuda Cicurug Sukabumi Punya Toko Thrift Shop Sendiri

- Redaksi

Rabu, 21 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Julian Fadli (30 tahun) di Goldencat Store Cicurug Sukabumi. | Foto : Istimewa

Julian Fadli (30 tahun) di Goldencat Store Cicurug Sukabumi. | Foto : Istimewa

SUKABUMIHEADLINES.com – Kurang lebih sudah delapan tahun, Julian Fadli (30 tahun) pemuda Kampung Pamoyanan RT 04/02 Kelurahan Cicurug, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat menjual pakaian bekas impor alias Thrift Shop.

Pakaian impor ia pajang dan jual di tokonya sendiri, bernama Golden Cat Store. Julian mengaku usahanya itu berawal dari hobi. Ia gemar jual beli pakaian secara online sejak tahun 2013 lalu.

“Dari kecil saya mempunyai cita-cita ingin menjadi manager. Alhamdulillah sekarang saya punya usaha sendiri, karena sekecil apapun usaha tetap jadi bosnya,” kata Julian saat diwawancarai sukabumiheadlines.com Rabu, 21 Juli 2021.

Baca Juga :  Nataru, Harga Cabai Rawit di Pasar Palabuhanratu Sukabumi Makin Pedas

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut Julian, ia tidak hanya menjual pakaian casual saja, tapi juga merambah ke outdoor, streetwear, sportswear, vintage dan lain-lain.

Julian membanderol barang-barang tersebut mulai dari Rp 80.000 – Rp 150.000, bahkan sampai jutaan pun ada tergantung brandnya.

“Ada karyawan, pembelian bisa langsung ke toko. Selengkapnya bisa cek di Instagram @goldencat.store,” tutupnya.

Berita Terkait

Intip besar kenaikan UMR Kabupaten Sukabumi 15 tahun terakhir, pernah cuma Rp671 ribu
Ternyata sebagian besar penghasilan warga Kota Sukabumi dihabiskan untuk ini
Bupati Sukabumi sebut 337 Koperasi Desa Merah Putih sudah terbentuk
Mobil Lexus milik Dedi Mulyadi nunggak pajak Rp42 juta
Pria dan Wanita Sukabumi bersaing di berbagai sektor, begini perbandingan jumlahnya
Mulai kapan KA Siliwangi dari Sukabumi bisa langsung ke Padalarang?
Wali Kota Sukabumi punya utang hampir Rp4 miliar
Helmy Yahya dan Bossman Mardigu ungkap alasan mau jadi Komisaris bjb

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 13:16 WIB

Intip besar kenaikan UMR Kabupaten Sukabumi 15 tahun terakhir, pernah cuma Rp671 ribu

Kamis, 24 April 2025 - 15:31 WIB

Ternyata sebagian besar penghasilan warga Kota Sukabumi dihabiskan untuk ini

Kamis, 24 April 2025 - 04:47 WIB

Bupati Sukabumi sebut 337 Koperasi Desa Merah Putih sudah terbentuk

Rabu, 23 April 2025 - 15:43 WIB

Mobil Lexus milik Dedi Mulyadi nunggak pajak Rp42 juta

Selasa, 22 April 2025 - 15:53 WIB

Pria dan Wanita Sukabumi bersaing di berbagai sektor, begini perbandingan jumlahnya

Berita Terbaru