Dari Cicurug hingga Kota Sukabumi, 5 Kedai Bakso Urat Terbaik

- Redaksi

Sabtu, 13 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bakso urat. l Istimewa

Bakso urat. l Istimewa

sukabumiheadline.com l Siapa tidak suka makan bakso, rasanya semua warga Sukabumi menyukai menu kuliner yang paling populer di semua kalangan ini.

Ada beragam sajian bakso. Dari mulai bakso aci, bakso ikan hingga bakso urat. Karenanya, tak heran jika banyak kedai mie bakso di Kota dan Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Untuk Anda yang menyukai bakso urat, berikut daftar 5 kedai bakso urat terbaik dirangkum sukabumiheadline.com dari berbagai sumber.

1. Bakso dan Mie Kocok Teh Pipit

Berlokasi di Griya Permata Permai No. 2, Mangkalaya, Kecamatan Gunungguruh, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Kedai ini buka dari jam 10.00-20.00 WIB.

2. Bakso Urat Malang Spesial Mas Wari

Berlokasi di Kampung/Kelurahan Benteng, Kecamatan Warudoyong, Kota Sukabumi, Jawa Barat. Kedai ini buka dari jam 09.00-20.00 WIB.

Baca Juga :  Putri Kinanti Radhita, Hafidzhah 30 Juzz Ponpes Al Qur'an Al Hidayah Ciambar Sukabumi

3. Bakso Kang Aceng

Kedai bakso ini berlokasi di Jl. Karamat No. 25, Karamat, Kecamatan Gunungpuyuh, Kota Sukabumi, Jawa Barat dan buka mulai jam 10.30-20.00 WIB.

4. Bakso Alawi 69

Terletak di Jalan Siliwangi Bangkongreang, Benda, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Kedai ini buka mulai jam 11.00-21.00 WIB.

5. Mie Bakso Baldes Mang Apret

Terletak di Jalan Balai Desa, Kebonjati, Cikole, Gunungparang, Kecamatan Cikole, Kota Sukabumi, Jawa Barat. Jam buka mulai 09.00-18.00 WIB.

Berita Terkait

“Sri Asih 1989 – Kembali Pulang” ke Sukabumi: Musikal legendaris mentas, catat waktunya
Mata Luka Sengkon Karta, Peri Sandi Huizche: 5 Fakta penyair Indonesia asal Sukabumi
15 jurusan kuliah madesu menurut Federal Reserve Bank of New York
Jeblok! RLS di Kabupaten Sukabumi 2025 hanya 7,63 tahun: Ranking 25 dari 27
5 tren 2026 di Indonesia: Bisnis, olah raga, fashion, rambut hingga desain grafis
Sinopsis Pangku, dibintangi artis asal Cibadak tayang hari ini di bioskop Sukabumi
5 kesan negatif berwisata ke Sukabumi menurut wisatawan luar daerah
Orang tua dan kisah cinta Nyi Roro Kidul, Putri Kandita membuat pengawal jatuh hati

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 15:31 WIB

“Sri Asih 1989 – Kembali Pulang” ke Sukabumi: Musikal legendaris mentas, catat waktunya

Jumat, 28 November 2025 - 02:17 WIB

Mata Luka Sengkon Karta, Peri Sandi Huizche: 5 Fakta penyair Indonesia asal Sukabumi

Kamis, 27 November 2025 - 17:14 WIB

Jeblok! RLS di Kabupaten Sukabumi 2025 hanya 7,63 tahun: Ranking 25 dari 27

Kamis, 27 November 2025 - 12:41 WIB

5 tren 2026 di Indonesia: Bisnis, olah raga, fashion, rambut hingga desain grafis

Rabu, 26 November 2025 - 15:16 WIB

Sinopsis Pangku, dibintangi artis asal Cibadak tayang hari ini di bioskop Sukabumi

Berita Terbaru

Realme Neo 8 - Realmi

Gadget

Spesifikasi Realme Neo 8, ponsel canggih Rp1 jutaan

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:00 WIB