Disikat Kontainer, Mahoni Tumbang Timpa Jalan di Bojonggenteng Sukabumi

- Redaksi

Jumat, 26 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

sukabumiheadline.com l Sebuah pohon mahoni besar tumbang setelah tersambar atap mobil truk kontainer di Jalan Raya Parakansalak – Parungkuda tepatnya di Kampung Pakuwon, Desa Cibodas, Kecamatan Bojonggenteng, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, pada Jumat (26/01/2024).

Sementara itu menurut Ramdani (37) salah seorang pengendara yang pada saat kejadian melintas di lokasi, hal tersebut terjadi saat truk kontainer keluar dari salah satu perusahaan.

“Pohon besar yang berada di jalan Kabupaten ini tersangkut mobil truk kontainer yang akan keluar dari perusahaan,” ungkapnya.

Terlihat badan truk kontainer dan pohon mahoni besar itu menutupi akses Jalan Kabupaten yang menghubungkan Parakansalak – Parungkuda hingga mengakibatkan kemacetan.

Baca Juga :  Rumah Permanen di Cicurug Sukabumi Ludes Terbakar

“Akibat kejadian tersebut pohon mahoni besar roboh ke jalan yang mengakibatkan kemacetan di Jalan Parakansalak – Parungkuda,” tambahnya.

Dari hasil informasi yang didapat tidak ada korban dalam insiden tersebut namun akses jalan menuju Parakansalak – Parungkuda ataupun sebaliknya sempat terjadi kemacetan dan batang pohon menutup semua akses jalan.

Berita Terkait

Kadis Lingkungan Hidup Kabupaten Sukabumi Prasetyo tersangka korupsi truk sampah
Pungli atas nama Pemuda Pancasila gegerkan medsos, ini klarifikasi MPC PP Kota Sukabumi
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi, bupati sampaikan Nota Pengantar KUA PPAS
Pungli diduga anggota ormas ke PKL di Lapdek Kota Sukabumi digunjing
DPRD Kabupaten Sukabumi gelar raker bahas Raperda RPJMD
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Komitmen anti-korupsi haru diperkuat
Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi hadiri Rakornis TMMD ke-125 TA 2025
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi apresiasi bantuan laptop untuk PAUD

Berita Terkait

Senin, 14 Juli 2025 - 18:52 WIB

Kadis Lingkungan Hidup Kabupaten Sukabumi Prasetyo tersangka korupsi truk sampah

Minggu, 13 Juli 2025 - 16:44 WIB

Pungli atas nama Pemuda Pancasila gegerkan medsos, ini klarifikasi MPC PP Kota Sukabumi

Sabtu, 12 Juli 2025 - 16:44 WIB

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi, bupati sampaikan Nota Pengantar KUA PPAS

Jumat, 11 Juli 2025 - 19:50 WIB

Pungli diduga anggota ormas ke PKL di Lapdek Kota Sukabumi digunjing

Jumat, 11 Juli 2025 - 18:21 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi gelar raker bahas Raperda RPJMD

Berita Terbaru

Ibadah haji - Kemenag RI

Nasional

Mulai 2026 Kemenag tak lagi urusi ibadah haji

Rabu, 16 Jul 2025 - 00:35 WIB