Ketika Umar, driver ojol asal Sukabumi korban Brimob dapat penghormatan dari klub elit Eropa

- Redaksi

Sabtu, 30 Agustus 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemain Olympique Marseille, Pierre Hojbjerg - @olympiquedemarseille

Pemain Olympique Marseille, Pierre Hojbjerg - @olympiquedemarseille

sukabumiheadline.com – Kericuhan demo di sekitar Gedung DPR RI, Jakarta Pusat, Kamis (28/8/2025) malam, tak hanya menyisakan kericuhan, tetapi juga duka mendalam. Dua driver ojol menjadi korban, satu berhasil selamat, sementara satu lainnya meninggal dunia.

Untuk korban selamat adalah Moh. Umar Amiruddin asal Kampung Sukamukti RT 001/001, Desa/Kecamatan Cikidang, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Sementara itu, untuk korban meninggal dunia bernama Affan Kurniawan berasal dari Jakarta.

Simpati pun datang dari berbagai kalangan. Dari mulai pejabat, akademisi, selebriti hingga klub sepak bola luar negeri yang bermain di liga top Benua Biru.

Caption unggahan Instagram Olympique Marseille
Caption unggahan Instagram Olympique de Marseille – @olympiquedemarseille

Simpati dan penghormatan datang dari klub Perancis, Olympique de Marseille atas meninggalnya Affan Kurniawan, driver ojol yang tewas setelah dilindas Barakuda Brimob Polda Metro Jaya.

Moh. Umar Amiruddin, ojol asal Sukabumi dilindas Barakuda Brimob
Moh. Umar Amiruddin, ojol asal Sukabumi dilindas Barakuda Brimob – Ist

Selain itu, melalui akun Instagram resminya, Olympique de Marseille juga menyampaikan penghormatan kepada Gamma Rizkynata dan Moh. Umar Amarudin. Baca selengkapnya: Kisah Umar, ojol asal Sukabumi tulang punggung keluarga: Patah tulang dada dan rahang

“Gamma. Affan Kurniawan. Moh. Umar Amarudin.🙏,” tulisnya disertai unggahan foto salah satu pemain Olympique Marseille, Pierre Hojbjerg, dikutip sukabumiheadline.com, Sabtu (30/8/2025).

Baca Juga :  Hormati Ayahmu Pemuda Sukabumi, 5+5 Foto Ojol Tertidur yang Menyayat Hati

Untuk informasi, Olympique de Marseille (OM), adalah nama tim sepak bola Prancis yang berbasis di Kota Marseille. Klub ini bermain di kasta tertinggi Liga Perancis, League 1, sekaligus salah satu liga top Eropa.

Tim ini didirikan 1899. Di Prancis OM adalah klub yang paling banyak penggemarnya dengan prestasi yang prestisius yang telah banyak diraih di berbagai kompetisi sepak bola terbaik. Musim ini, OM juga akan tampil di Liga Champions Eropa.

Berita Terkait

Bantahan Aura Kasih soal tudingan jadi peliharaan gadun
Gugat cerai Ridwan Kamil, Atalia Praratya dapat pujian dari Lisa Mariana
Profil Resbob atau Adimas Firdaus hina suku Sunda, klarifikasi dan minta maaf
KDM goda dan minta wanita Malaysia ini tinggal di Lembur Pakuan, cek 5 persamaannya
Ketika gubernur konten bantu evakuasi truk tua angkut galon AQUA terperosok
Aksi Atret reborn: Pria ini jalan mundur dari Bogor sampai Sukabumi, definisi mundur alon-alon?
Heboh 4 Desember Hari Mantan Sedunia, benarkah?
Ada Kota Santri, 7 julukan dan identitas Sukabumi menurut orang luar daerah

Berita Terkait

Senin, 29 Desember 2025 - 17:23 WIB

Bantahan Aura Kasih soal tudingan jadi peliharaan gadun

Selasa, 16 Desember 2025 - 21:45 WIB

Gugat cerai Ridwan Kamil, Atalia Praratya dapat pujian dari Lisa Mariana

Kamis, 11 Desember 2025 - 19:22 WIB

Profil Resbob atau Adimas Firdaus hina suku Sunda, klarifikasi dan minta maaf

Kamis, 11 Desember 2025 - 02:02 WIB

KDM goda dan minta wanita Malaysia ini tinggal di Lembur Pakuan, cek 5 persamaannya

Kamis, 11 Desember 2025 - 00:01 WIB

Ketika gubernur konten bantu evakuasi truk tua angkut galon AQUA terperosok

Berita Terbaru

Ilustrasi petani sedang melakukan pemupukan Urea - sukabumiheadline.com

Regulasi

Cara mendapatkan pupuk bersubsidi di Sukabumi sesuai HET

Kamis, 8 Jan 2026 - 03:27 WIB

Ilustrasi pemain Persib Bandung - sukabumiheadline.com

Sosok

10 pemain dikabarkan santer dibidik Persib Bandung

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:01 WIB

Ilustrasi donasi bebas pajak - sukabumiheadline.com

Regulasi

Ini lho jenis-jenis sumbangan bebas pajak di Indonesia

Rabu, 7 Jan 2026 - 14:39 WIB