Pegawai PDAM Tirta Jaya Mandiri Kabupaten Sukabumi Tewas Tergantung di Kamar

- Redaksi

Senin, 25 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi gantung diri. l Istimewa

Ilustrasi gantung diri. l Istimewa

sukabumiheadline.com l CIBADAK – Penemuan jasad Eman Suherman (53) yang nekad mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri (gadir) di dalam rumahnya, mengegerkan warga Kampung Babakan RT 001/007, Desa Karang Tengah, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Senin (25/9/2023).

Berita Terkait: Daftar 71 Cakades Terpilih dalam Pilkades Serentak Kabupaten Sukabumi 2023

Informasi diperoleh, Eman saat hidupnya menjabat sebagai Ketua Badan Permusyawaratan Desa atau BPD Karang Tengah. Ia ditemukan tewas tergantung pada seutas tali, tepat sehari setelah digelar pemilihan kepala desa atau Pilkades Serentak Kabupaten Sukabumi 2023 di desanya.

Jasad Eman Suherman ditemukan tergantung di rumahnya. l Istimewa
Jasad Eman Suherman ditemukan tergantung di rumahnya. l Istimewa

Berita Terkait: Sehari Usai Pilkades Serentak 2023, Ketua BPD Karang Tengah Sukabumi Tewas Gadir

“Bapak (Eman Suherman-red) pada hari Pilkades Karang Tengah, Ahad (24/9/2023) kemarin. Ia berangkat pagi dan tidak pulang,” ungkap Wiwin istri dari Eman.

Baca Juga :  Pemotor Terkapar di Jalan, Lakalantas Maut di Cikole Sukabumi

Sementara itu menurut informasi yang didapat, Eman Suherman ditemukan pertama kali oleh kedua rekannya Holik Abdi Malik (47) dan Muhidin (57) yang juga BPD Karang Tengah. Baca lengkap: Ditemukan oleh Teman, Kronologi Ketua BPD Karang Tengah Sukabumi Gadir Versi Istri

Jasad Eman Suherman. l Istimewa
Jasad Eman Suherman. l Istimewa

Selain menjabat Ketua BPD Karang Tengah, Eman sehari-hari bekerja sebagai pegawai di salah satu Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), yakni Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Jaya Mandiri Kabupaten Sukabumi Cabang Parungkuda.

Hingga berita ini ditulis, belum ada pernyataan resmi dari pihak PDAM Tirta Jaya Mandiri terkait tewasnya Eman Suherman.

Berita Terkait

Wali Kota Sukabumi lantik pejabat eselon II dan Direktur Perumda BPR
Siapa Kadis PU, Kadisdik dan Kadiskes? 25 pejabat eselon II Pemkab Sukabumi dilantik
21 kecamatan di Sukabumi punya camat baru dilantik, ini daftarnya
Lagi kerja, tukang tersengat listrik di Parungkuda Sukabumi
Tabrakan beruntun di Cibadak Sukabumi
Rumah Sidik di Parungkuda Sukabumi hancur tertimpa pohon durian
Main bola plastik di sungai, dua bocah Sukabumi tenggelam dan hanyut di Cimandiri
Tawuran pelajar SMP di Parungkuda Sukabumi dibubarkan warga

Berita Terkait

Rabu, 8 Oktober 2025 - 23:53 WIB

Wali Kota Sukabumi lantik pejabat eselon II dan Direktur Perumda BPR

Rabu, 8 Oktober 2025 - 15:16 WIB

Siapa Kadis PU, Kadisdik dan Kadiskes? 25 pejabat eselon II Pemkab Sukabumi dilantik

Rabu, 8 Oktober 2025 - 13:16 WIB

21 kecamatan di Sukabumi punya camat baru dilantik, ini daftarnya

Selasa, 7 Oktober 2025 - 14:59 WIB

Lagi kerja, tukang tersengat listrik di Parungkuda Sukabumi

Selasa, 7 Oktober 2025 - 13:46 WIB

Tabrakan beruntun di Cibadak Sukabumi

Berita Terbaru

Lagi kerja, tukang tersengat listrik di Parungkuda Sukabumi - Ist

Hikmah

Keselamatan dan kesehatan kerja menurut Islam

Rabu, 8 Okt 2025 - 02:30 WIB