Pohon Tumbang di Nagrak Sukabumi Timpa Kabel Listrik

- Redaksi

Kamis, 21 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

P2BK sedang mengevakuasi pohon. l P2BK Nagrak

P2BK sedang mengevakuasi pohon. l P2BK Nagrak

sukabumiheadline.com – Pohon besar menimpa kabel listrik di Daerah Nagrak tepatnya di Kampung Gudang RT 02/05, Desa Balekambang, Kecamatan Nagrak, Kabupaten Sukabumi, Kamis (21/10/2021).

Material reruntuhan pohon kini sudah ditangani dan perbaiki oleh Petugas Penanggulangan Bencana Kecamatan (P2BK) Nagrak dan Teknisi PLN UPJ Cibadak pada pukul 17:00 WIB.

Miky, Ketua P2BK Nagrak mengatakan, ia dan beberapa pihak terlibat sudah mulai mengevakuasi pohon yang menimpa kabel PLN.

Baca Juga :  Longsor di Parakansalak Sukabumi, Rumah Warga Terancam Amblas

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pohon tumbang yang menimpa kabel PLN kini sudah di eksekusi,” ujar Miky kepada sukabumiheadline.com.

Miky mengungkapkan, pohon yang menimpa kabel PLN ini berdampak pemadaman aliran listrik di sebagian besar wilayah Nagrak.

“Mengakibatkan kabel putus hingga berdampak pemadaman aliran listrik untuk sebagian besar warga Nagrak.

Saat laporan ini dibuat, pohon selesai dievakuasi dan petugas PLN sedang memperbaiki kabel yang putus.

Berita Terkait

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT
Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang
Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi
Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis
Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri
DPRD Kabupaten Sukabumi setujui Raperda Perubahan No 15/2023 tentang PDRD
Bocah Sukabumi tenggelam saat mandi di sungai sepulang mengaji akhirnya ditemukan
Bocah 9 tahun hilang tenggelam di sungai Bantargadung Sukabumi

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 02:26 WIB

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang

Jumat, 18 April 2025 - 18:16 WIB

Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis

Jumat, 18 April 2025 - 11:11 WIB

Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri

Berita Terbaru

Gubernur Jawa Barat, Dedy Mulyadi - Facebook

Jawa Barat

Dedi Mulyadi diancam akan dibunuh, Polda Jabar pantau

Rabu, 23 Apr 2025 - 19:06 WIB