Punya bagasi besar, cek spesifikasi dan harga Yamaha FreeGo 125

- Redaksi

Selasa, 5 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Punya bagasi besar, cek spesifikasi dan harga Yamaha FreeGo 125 - Yamaha

Punya bagasi besar, cek spesifikasi dan harga Yamaha FreeGo 125 - Yamaha

sukabumiheadline.com – PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) meluncurkan Yamaha FreeGo 125. Motor matic ini bisa dibilang berbeda dengan keluaran Yamaha lainnya.

Yamaha FreeGo 125 memiliki sejumlah keunggulan yang ditawarkan, antara lain adalah kapasitas bagasinya yang besar, yakni mencapai 25 liter lho.

Hal itu berbeda dengan motor lainnya yang seperti Yamaha Gear 125 yang kapasitas bagasinya hanya 18 liter saja. Bagasi yang besar di Yamaha FreeGo ini mengharuskan tangki bbm pindah tempat ke bawah dek kaki.

Walau posisi pindah ke dek kaki bawah, kapasitas tangki BBM cukup besar yakni 4,2 liter. Posisi tangki ini juga menjadi kelebihannya karena pengendara Yamaha FreeGo tidak perlu lagi buka jok untuk mengisi BBM.

Punya bagasi besar, cek spesifikasi dan harga Yamaha FreeGo 125
Punya bagasi besar, cek spesifikasi dan harga Yamaha FreeGo 125 – Yamaha

Yamaha FreeGo juga menggunakan mesin bluecore 125 CC dengan Smart Motor Generator (SMG). Mesin ini menghasilkan 9,3 hp di 8.000 rpm dan torsi 9,5 Nm di 5.500 rpm. Ada dua varian yang ditawarkan YIMM yakni connected dan standar.

Baca Juga :  Yamaha XSR 155 tampil lebih segar, tapi harga tak ikut mekar

Dua pilihan warna untuk tipe connected dan empat pilihan warna untuk tipe standar. Yamaha FreeGo connected sudah menggunakan keyless dan terdapat fitur koneksi ke smartphone.

Harga untuk Yamah FreeGo connected dan standar per November 2024 adalah Rp23,655 juta dan Rp21,855 juta (OTR Jakarta). Itulah harga dari Yamaha FreeGo baik tipe connected maupun tipe standar.

Berita Terkait

Pemprov Jabar beli truk molen buat cor jalan desa di Sukabumi, ini fungsi dan cara kerjanya
Cek harga motor klasik Yamaha RX 100 2026, reborn dengan mesin dan fitur baru
Honda NW F125: Cek spesifikasi dan harga motor matic retro
Kenalkan Yamaha TMAX 560 Black Max Edition 2026, ini review spesifikasi dan harganya
Suzuki e-Access: Cek harga dan spesifikasi lengkap motor listrik pertama Suzuki
Yamaha Zuma 125: Skuter spesialis petualang, intip harga dan plus minusnya
Yamaha TW200 2026: Cek harga dan spesifikasi motor dual purpose retro
Yamaha Jogi 125 punya desain retro modern harga terjangkau, cek keunggulannya

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 14:12 WIB

Pemprov Jabar beli truk molen buat cor jalan desa di Sukabumi, ini fungsi dan cara kerjanya

Sabtu, 17 Januari 2026 - 18:29 WIB

Cek harga motor klasik Yamaha RX 100 2026, reborn dengan mesin dan fitur baru

Jumat, 16 Januari 2026 - 16:06 WIB

Honda NW F125: Cek spesifikasi dan harga motor matic retro

Kamis, 15 Januari 2026 - 13:27 WIB

Kenalkan Yamaha TMAX 560 Black Max Edition 2026, ini review spesifikasi dan harganya

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:55 WIB

Suzuki e-Access: Cek harga dan spesifikasi lengkap motor listrik pertama Suzuki

Berita Terbaru

Ilustrasi istri mengambil uang dari saku celana kotor yang mau dicuci - sukabumiheadline.com

Regulasi

Hukum istri ambil uang suami menurut Pasal 481 KUHP baru

Minggu, 25 Jan 2026 - 16:18 WIB