Topping Melimpah dan Bikin Kenyang, Mie Ayam Rp7 Ribu di Warudoyong Sukabumi

- Redaksi

Sabtu, 27 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mie ayam khas Mega Alfaruq di Warudoyong, Kota Sukabumi. l Istimewa

Mie ayam khas Mega Alfaruq di Warudoyong, Kota Sukabumi. l Istimewa

sukabumiheadline.com l WARUDOYONG – Siapa sih warga Sukabumi, Jawa Barat yang tidak menyukai menu jajanan yang satu ini? Bahkan kamu yang tak menyukai makanan pedas sekalipun, masih bisa menikmati lezatnya mie ayam tanpa sambal dan saus cabai.

Menangkap peluang besarnya penyuka menu kuliner mie ayam, seorang wanita asal Jl. Cemerlang, Kampung Bobojong RT 001/011 Kelurahan Sukakarya, Kecamatan Warudoyong, Mega Alfaruq pun akhirnya membuka usaha kedai mie ayam di rumahnya.

Tak main-main, untuk satu porsi mie ayam dengan topping melimpah, Mega menjualnya dengan harga yang sangat murah, Rp7 ribu saja.

Baca Juga :  Diterjang Ombak, Perahu dan Puluhan Warung di Palabuhanratu Sukabumi Rusak

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Soal rasa, juga tak kalah dengan menu mie ayam di kedai lainnya, benar benar khas rumahan dengan aroma rempah yang yang sangat terasa.

“Dijamin enak, lezat dengan topping melimpah. Pokoknya bikin kenyang,” kata Mega kepada sukabumiheadline.com, Sabtu (27/5/2023).

“Alasan dijual murah, karena menu ini kan sangat merakyat. Populer di kalangan warga Sukabumi. Jadi saya jual tujuh ribu Rupiah agar terjangkau semua kalangan,” tambah Mega.

Berita Terkait

Comeback Peterpan disambut antusias para musisi
MiSHCALL, band skena asal Sukabumi beraliran pop alternatif rilis single 23
Mengenal ortu, istri, anak dan sepupu Adrian Zecha, raja hotel dunia asal Sukabumi
Kondisi terkini Jokowi saat ultah ke-64, warga doakan sembuh
Makin lengket bareng Wanita Sukabumi, Ruben Onsu: Assalamualaikum
Intip prestasi Elvan dan Nadzifa, wakil Kota Sukabumi di Pasanggiri Moka Jabar 2025
Hasil D’Academy 7 Final Audition, Shekar Ali penari asal Jampang Kulon Sukabumi tersingkir
Malam ini! Shekar Ali asal Sukabumi menuju 21 Besar Final Audition Dangdut Academy 7 Indosiar

Berita Terkait

Minggu, 29 Juni 2025 - 18:27 WIB

Comeback Peterpan disambut antusias para musisi

Sabtu, 28 Juni 2025 - 02:14 WIB

MiSHCALL, band skena asal Sukabumi beraliran pop alternatif rilis single 23

Jumat, 27 Juni 2025 - 01:53 WIB

Mengenal ortu, istri, anak dan sepupu Adrian Zecha, raja hotel dunia asal Sukabumi

Minggu, 22 Juni 2025 - 12:59 WIB

Kondisi terkini Jokowi saat ultah ke-64, warga doakan sembuh

Jumat, 20 Juni 2025 - 13:23 WIB

Makin lengket bareng Wanita Sukabumi, Ruben Onsu: Assalamualaikum

Berita Terbaru

Legislatif

Harapan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi di HUT ke-79 Bhayangkara

Selasa, 1 Jul 2025 - 16:30 WIB

Identitas wisatawan Bogor tewas di Pantai Sunset Sukabumi - SAR

Peristiwa

Identitas wisatawan Bogor tewas di Pantai Sunset Sukabumi

Senin, 30 Jun 2025 - 04:36 WIB