Wisata Sawah Sodong dan Cileley Panyairan di Cicurug Sukabumi, Masih Alami

- Redaksi

Jumat, 16 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sawah Sodong dan Cileley Panyairan, Cicurug, Sukabumi. | Istimewa

Sawah Sodong dan Cileley Panyairan, Cicurug, Sukabumi. | Istimewa

sukabumiheadline.com l CICURUG – Ada spot wisata tersembunyi di Kampung Gintung Rt 01/06 Desa Nanggerang, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

Wisata tersebut belum banyak diketahui masyarakat lantaran lokasi yang jauh dari pemukiman warga dan terbilang baru.

Anwar (32 tahun) salah satu warga mengatakan tempat tersebut belum dikelola dan baru ada perencanaan untuk dijadikan tempat wisata.

Ia menyebut tempatnya bernama Sawah Sodong dan Cileley Panyairan. Tempatnya sejuk dan asri, dikelilingi sawah menghampar di mana terdapat sungai yang masih bersih.

sawah

“Selain hamparan sawah dan pemandian alami, disini juga ada pemandangan pepohonan,” kata Anwar kepada sukabumiheadline.com, Kamis, 15 Juli 2021.

Lanjut Anwar, untuk akses menuju tempat tersebut, dari arah Bogor dan Sukabumi masuk ke Jalan Alternatif Tenjoayu Taman Angsa terus lurus hingga ke pertigaan kemudian belok ke kanan melewati tanjakan.

Baca Juga :  Para Insinyur dari Sukabumi Terjun Langsung Tangani Bencana Gempa Bumi Cianjur

Selanjutnya ada pertigaan belok kiri dan ikuti jalan Desa Nanggerang, kemudian transit di Kampung Gintung sebelum ke lokasi.

Bagi masyarakat yang ingin datang ke lokasi wisata ini belum ada tiket masuk dikarenakan masih dalam penataan. Siapapun boleh datang asal tidak boleh membuang sampah sembarangan.

Berita Terkait

Sinopsis Tropic of Emerald syuting di Sukabumi, film Belanda dibintangi Esmée de la Bretonière
5 kuliner viral di dunia plus ulasan lengkapnya, tertarik jual di Sukabumi?
Wajib dipelajari! Ini 7 bahasa asing dibutuhkan di masa depan dan penjelasannya
Turis asing ke Sukabumi 2025 cuma segini, meski punya destinasi kelas dunia, dipuji aktor Hollywood
Daftar film Indonesia 2026 bertema anak dan sinopsis, tayang di bioskop temani Idul Fitri
Tampil modern dan penuh gaya dengan 5+4 model rambut sebahu wanita tren 2026
Band asal Sukabumi Vagetoz puaskan penikmat musik di Madura
Cek gizi & protein ikan tangkapan nelayan Sukabumi dan manfaatnya bagi kesehatan

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:35 WIB

Sinopsis Tropic of Emerald syuting di Sukabumi, film Belanda dibintangi Esmée de la Bretonière

Rabu, 7 Januari 2026 - 01:36 WIB

5 kuliner viral di dunia plus ulasan lengkapnya, tertarik jual di Sukabumi?

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:42 WIB

Wajib dipelajari! Ini 7 bahasa asing dibutuhkan di masa depan dan penjelasannya

Selasa, 6 Januari 2026 - 01:30 WIB

Turis asing ke Sukabumi 2025 cuma segini, meski punya destinasi kelas dunia, dipuji aktor Hollywood

Senin, 5 Januari 2026 - 08:01 WIB

Daftar film Indonesia 2026 bertema anak dan sinopsis, tayang di bioskop temani Idul Fitri

Berita Terbaru

Ilustrasi pemain Persib Bandung - sukabumiheadline.com

Sosok

10 pemain dikabarkan santer dibidik Persib Bandung

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:01 WIB

Ilustrasi donasi bebas pajak - sukabumiheadline.com

Regulasi

Ini lho jenis-jenis sumbangan bebas pajak di Indonesia

Rabu, 7 Jan 2026 - 14:39 WIB