Ayam Bakar Shaka-Shaka Parungkuda Sukabumi, Nikmat dan Tak menguras Kantong

- Redaksi

Sabtu, 23 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ayam bakar Shaka-Shaka Parungkuda. l Feryawi Heryadi

Ayam bakar Shaka-Shaka Parungkuda. l Feryawi Heryadi

SUKABUMIHEADLINE.com l PARUNGKUDA – Untuk warga Parungkuda dan sekitarnya yang ingin makan malam di luar, tetapi harga tetap murah meriah, tidak perlu jauh-jauh.

Ayam bakar Shaka-Shaka bisa menjadi pilihan. Selain rasanya juara, harganya juga tidak menguras isi kantong. Cukup dengan Rp13 ribu Anda bisa makan ayam bakar nikmat ini. Namun, jika plus nasi, Anda harus membayar lagi Rp3.000.

Selain daging ayam bakar, Anda juga bisa memilih sate jeroan, hati ampela ayam, harganya cuma Rp5.000 per tusuk. Semua menu bisa digoreng ataupun dibakar. Rasanya, sama-sama nikmat, terlebih jika disantap dengan sambalnya yang khas.

Bagea Awi (16) mengakui nikmatnya menyantap ayam bakar ini. Ia mengaku selalu makan ayam bakar tersebut jika berkunjung ke Parungkuda. “Ia sering. Kalau lagi ke Parungkuda selalu makan di sini, atau di bawa pulang,” kata gadis asal Cicurug itu kepada sukabumiheadline.com, Kamis (21/10/2021).

Baca Juga :  Innalillahi, Longsor Timbun Sungai dan Kebun Jati di Parungkuda Sukabumi

Buat Anda yang ingin mencicipi ayam bakar Shaka-Shaka, lokasi tempat berjualannya tidak jauh dari pintu keluar Pasar Semi Modern (PSM) Parungkuda, Kabupaten Sukabumi.

Namun, warung kaki lima ini mulai buka pukul 17.00 – 23.00 WIB. Selamat menikmati makan malam bersama keluarga.

Berita Terkait

Tak lagi AQUA, Dedi Mulyadi suguhkan air minum premium dari Sukabumi untuk tamu
Tren baru penampilan perempuan 2026: Busana, rambut, warna hingga aksesoris
KDM akan dirikan Sekolah Maung: Jurusan, kuota dan lokasi SMK Manusia Unggul
5 tren warna lipstik 2026: Antara volume, ekspresif dan hasil akhir
Kerajaan Salakanagara: Jauh sebelum Pajajaran, 11 raja pernah berkuasa di Tatar Sunda
Daftar sayuran dan buah efektif bantu ginjal menyaring racun
5+4 khasiat buah mengkudu yang luar biasa untuk kesehatan dan cara konsumsi
5 kuliner Sunda yang hampir punah, dari kadedemes hingga ewe deet

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:51 WIB

Tak lagi AQUA, Dedi Mulyadi suguhkan air minum premium dari Sukabumi untuk tamu

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:23 WIB

Tren baru penampilan perempuan 2026: Busana, rambut, warna hingga aksesoris

Selasa, 13 Januari 2026 - 02:51 WIB

KDM akan dirikan Sekolah Maung: Jurusan, kuota dan lokasi SMK Manusia Unggul

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:14 WIB

5 tren warna lipstik 2026: Antara volume, ekspresif dan hasil akhir

Minggu, 11 Januari 2026 - 18:37 WIB

Kerajaan Salakanagara: Jauh sebelum Pajajaran, 11 raja pernah berkuasa di Tatar Sunda

Berita Terbaru

Ilustrasi sebaran hoaks di dunia digital - sukabumiheadline.com

Tekno & Sains

2025 Sukabumi tertinggi, JSH: Hoaks di Jawa Barat naik signifikan

Kamis, 15 Jan 2026 - 16:55 WIB