Ganjar Pranowo Digadang PSI Jadi Next Jokowi, Netizen: Urus Jateng Saja Tak Becus

- Redaksi

Minggu, 16 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ganjar Pranowo. l Ilustrasi: Fery Heryadi

Ganjar Pranowo. l Ilustrasi: Fery Heryadi

SUKABUMIHEADLINE.com l Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo disambut teriakan akan dukungan untuk dirinya menjadi presiden saat melakukan kunjungan kerja ke Kota Makassar.

Dalam video yang viral di media sosial itu, terlihat beberapa momen dari Ganjar Pranowo. Mulai dari momen menangkap ikan hingga memanen cabai.

Selain itu, pada video ini juga terlihat momen ketika Ganjar disambut dengan Tradisi Penyambutan Tamu Khas Bugis, Makassar. Terlihat sebuah kain yang disematkan ke Ganjar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat melihat kedatangan Ganjar, para warga yang sudah berkumpul di kawasan Lorong Wisata langsung berteriak histeris. Mereka meneriakkan kata ‘Presiden’ kepada Ganjar. Hal ini tampaknya merupakan bentuk dukungan dan harapan masyarakat agar Ganjar dapat menjadi presiden di tahun 2024.

Baca Juga :  Guru Besar UI Diintimidasi karena Deklarasi Desak Pemilu Demokratis

Kontan saja momen itu menuai pro kontra dari warganet. Warganet menyebut bahwa saat ini Ganjar terlalu banyak melakukan pencitraan di berbagai daerah lain.

Daerahnya apa kabar Pak?” Tanya salah seorang warganet.

Pansos. Jateng urusin dulu tuh. Apa prestasinya ini orang? Kok bisa-bisanya dipanggil presiden? Orang sewaan ya?” imbuh warganet lain.

Baca Juga :  Jika Kalah Lagi di Pilpres, Ini yang Akan Dilakukan Prabowo Subianto

Parah. Kunjungan di setiap daerah, sibuk membangun pencitraan. Ngurusin kandang sendiri aja belum becus, apalagi ngurusin kandang orang. Jateng provinsi termiskin di Pulau Jawa. Menurut BPS pusat, Jateng kalah sama provinsi Jatim, DIY, Jabar, DKI, Banten. Jateng kandang banteng tapi miskin. Gubernur nggak becus. Sok-sokan nyapres lagi,” ujar warganet lain.

Teriaki warga Wadas,” tulis warganet lain.

Aduh masih cari peluang juga,” timpal warganet lainnya.

Berita Terkait

Profil Partai Gema Bangsa, didirikan eks Nasdem dan Perindo, langsung dukung Prabowo
Daftar penyataan SBY ketika tolak Pilkada dipilih DPRD, tapi kini Demokrat berubah sikap
Pilkada oleh DPRD dan sikap plin-plan Partai Demokrat: Dulu tolak sampai walk out, kini dukung
Soal pilkada melalui DPRD, Partai Demokrat: Kami bersama Prabowo
PDIP tolak Pilkada oleh DPRD: Rakyat Marah hak demokrasinya dirampas
SPI Sukabumi tolak mau Prabowo Pilkada oleh DPRD: Jahat dan hambat regenerasi kepemimpinan
PDIP Jawa Barat galang dana bantuan bencana alam Sumatera Rp1 miliar
Target Kaesang presiden, PSI: Ogah anak proklamator, nenek puluhan tahun jadi ketum partai

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 10:39 WIB

Profil Partai Gema Bangsa, didirikan eks Nasdem dan Perindo, langsung dukung Prabowo

Senin, 12 Januari 2026 - 02:38 WIB

Daftar penyataan SBY ketika tolak Pilkada dipilih DPRD, tapi kini Demokrat berubah sikap

Rabu, 7 Januari 2026 - 07:35 WIB

Pilkada oleh DPRD dan sikap plin-plan Partai Demokrat: Dulu tolak sampai walk out, kini dukung

Selasa, 6 Januari 2026 - 17:03 WIB

Soal pilkada melalui DPRD, Partai Demokrat: Kami bersama Prabowo

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:11 WIB

PDIP tolak Pilkada oleh DPRD: Rakyat Marah hak demokrasinya dirampas

Berita Terbaru