Gubernur DKI Tantang Band Nidji Check Sound di JIS

- Redaksi

Senin, 17 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta International Stadium. l Istimewa

Jakarta International Stadium. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com I Gubernur DKI Jakarta Anies Rasyid Baswedan mengundang Grup Band Nidji untuk melakukan check sound di Jakarta International Stadium (JIS). Tak hanya itu, Anies juga menantang Nidji untuk menjajal kecanggihan sound system yang ada di JIS.

Undangan Anies tersebut dinilai menyindir Giring. Giring diketahui merupakan mantan grup band tersebut. Kabar soal Anies mengundang Nidji check sound dibagikan dalam akun Instagram resmi @aniesbaswedan. Tak lupa, Anies juga menyertakan beberapa foto saat Nidji check sound di JIS dalam postingannya.

Baca Juga :  Mantan Ketum PBNU, Said Aqil Siroj Masuk Timnas Anies-Cak Imin

“Spektakuler! Melihat penampilan band Nidji saat uji coba sound system JIS semalam, sambil inspeksi 93% ketuntasan pembangunan stadion. Musiknya menggelegar, suaranya merdu, tidak ada sumbang-sumbangnya,” demikian dikutip sukabumiheadline.com dari Instagram resmi @aniesbaswedan, Senin (17/1/2022).

Postingan Anies telah disukai lebih dari 20 ribu orang dan dikomentari hampir tiga ribu kali.

Tak sedikit netizen yang berkomentar meyakini kalau postingan Anies ini guna menyindir Giring, Ketum PSI yang juga mantan vokalis Nidji. Salah satunya akun @brewok.tipis yang menduga Anies sengaja menyindir Giring dengan mengundang Nidji.

Wow nyindir alus,” demikian komentar dari akun brewok.tipis.

Berita Terkait

Buntut sidak KDM ke pabrik AQUA, Komisi VII DPR bentuk Panja AMDK
Soeharto satu dari 10 tokoh jadi Pahlawan Nasional 2025, tidak ada dari Sukabumi
Terbitkan SE, Dedi Mulyadi larang guru terapkan hukuman fisik
10 anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, ada Listyo Sigit Prabowo
Pemuda Baduy Dalam korban begal di Jakarta, madu, HP dan uang dirampok
Sumber air AQUA: Ini pernyataan terbaru Badan Perlindungan Konsumen Nasional
Jenderal polisi asal Sukabumi ini resmi tinggalkan Polda Metro Jaya
Loyalis Jokowi, Hasan Nasbi ke Menkeu Purbaya: Nggak ada orang tiba-tiba hebat

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 17:55 WIB

Buntut sidak KDM ke pabrik AQUA, Komisi VII DPR bentuk Panja AMDK

Senin, 10 November 2025 - 12:09 WIB

Soeharto satu dari 10 tokoh jadi Pahlawan Nasional 2025, tidak ada dari Sukabumi

Minggu, 9 November 2025 - 04:29 WIB

Terbitkan SE, Dedi Mulyadi larang guru terapkan hukuman fisik

Sabtu, 8 November 2025 - 04:22 WIB

10 anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, ada Listyo Sigit Prabowo

Rabu, 5 November 2025 - 13:28 WIB

Pemuda Baduy Dalam korban begal di Jakarta, madu, HP dan uang dirampok

Berita Terbaru