Innalillahi, Asda II Kota Sukabumi Meninggal Dunia

- Redaksi

Selasa, 1 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMIHEADLINES.com l CIKOLE – Innalillahi wa innailaihi rajiun, Asisten Daerah II/Asisten Pemkesra Sekretariat Daerah (Setda) Kota Sukabumi Ir. H. Cecep Mansyur dikabarkan meninggal dunia, Selasa (1/2/2022) petang.

Allahummaghfirlahu warhamhu wa afihi wa’fuanhu. Turut berduka cita yang sebesar-besarnya, atas meninggalnya bapak Ir. H. Cecep Mansur,” kata mantan anggota DPRD Kota Sukabumi Rozab Asy’ari melalui pesan WhatsApp kepada sukabumiheadlines.com.

Menurut Rozab, mantan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Sukabumi, itu dikenal sebagai pribadi yang saleh. “Almarhum dikenal sebagai pribadi yang saleh. Semoga husnul khatimah,” tambah dia.

Baca Juga :  Miris, Produksi Sampah di Kota Sukabumi Nyaris 200 Ton per Hari

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Informasi dihimpun, almarhum meninggal dunia secara mendadak, saat tengah bermain tenis meja.

Berita Terkait

Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi pada peringatan ke-29 Hari OTDA: Menuju Indonesia Emas 2045
Progres Tol Bocimi Seksi 3, Cibadak-Sukabumi Barat: Dikebut meski hujan
Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT
Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang
Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi
Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis
Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri
DPRD Kabupaten Sukabumi setujui Raperda Perubahan No 15/2023 tentang PDRD

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 15:23 WIB

Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi pada peringatan ke-29 Hari OTDA: Menuju Indonesia Emas 2045

Kamis, 24 April 2025 - 19:11 WIB

Progres Tol Bocimi Seksi 3, Cibadak-Sukabumi Barat: Dikebut meski hujan

Kamis, 24 April 2025 - 02:26 WIB

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang

Jumat, 18 April 2025 - 18:16 WIB

Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi

Berita Terbaru