Jalan Rusak di Jampang Tengah Sukabumi, Warga: Mau Bilang Sungai, Silakan

- Redaksi

Minggu, 11 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jalan rusak di Jampang Tengah. l Istimewa

Jalan rusak di Jampang Tengah. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l JAMPANG TENGAH – Kondisi infrastruktur jalan di wilayah Jampang Tengah, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, kembali dikeluhkan warganya.

Salah seorang warga, Misbahul Alam mengunggah kondisi jalan rusak berlubang dan digenangi air dengan keterangan bernada satire di akun media sosial (medsos) Facebook pada Kamis (8/9/2022).

“Mau bilang ini jalan. Mau bilang ini sungai. ITU TERSERAH ANDA,” tulis Misbahul Alam dikutip pada Senin (12/9/2022) dini hari.

“Yang pasti ini yang kami lalui tiap hari,” tambahnya seraya mention akun Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Sukabumi, Grup Facebook INFO JAMPANGTENGAH, Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi.

Sementara saat dikonfirmasi, ia menyebut lokasi jalan rusak tersebut berada di Kampung Cibangkong, Desa Tanjungsari, Kecamatan Jampang Tengah.

Baca Juga :  Bus Rombongan Guru SMP Palabuhanratu Sukabumi Kecelakaan di Cianjur

“Iya itu jalan rusak tepatnya berada di Kampung Cibangkong, Desa Tanjungsari, Kecamatan Jampang Tengah,” jelas Misbahul Alam kepada sukabumiheadline.com.

Ia berharap jalan tersebut segera diperbaiki karena sangat vital bagi warga setempat dalam melakukan aktivitas sehari-hari.

“Harapan saya, ya segera diperbaiki karena kami yang setiap hari melintasinya merasa tidak nyaman dan keberadaan jalan tersebut sangat vital dalam aktivitas perekonomian warga di sini,” harapnya.

Berita Terkait

Bocah 6 tahun di Kabandungan Sukabumi dianiaya kakek temannya
Polisi selidiki motif dan identitas pria asal Sukabumi ditemukan tewas di Garut
Ini dia Ali Saepudin, pria 33 tahun pemotor ugal-ugalan di Cicurug Sukabumi
Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi dalam peringatan Hari Santri Nasional 2025
Pelaku bacok pelajar SMK Teknika Cisaat Sukabumi dibekuk di Cicantayan
Nasib tragis Eem Suhaemi, wanita asal Sukabumi ditemukan tewas dalam sumur
Letak geografis kecamatan terendah di Kota Sukabumi dan terdekat ke ibu kota
Siswa SMK Teknika Cisaat dibacok OTK di Sukabumi

Berita Terkait

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 02:07 WIB

Bocah 6 tahun di Kabandungan Sukabumi dianiaya kakek temannya

Jumat, 24 Oktober 2025 - 16:27 WIB

Polisi selidiki motif dan identitas pria asal Sukabumi ditemukan tewas di Garut

Rabu, 22 Oktober 2025 - 20:35 WIB

Ini dia Ali Saepudin, pria 33 tahun pemotor ugal-ugalan di Cicurug Sukabumi

Rabu, 22 Oktober 2025 - 17:57 WIB

Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi dalam peringatan Hari Santri Nasional 2025

Selasa, 21 Oktober 2025 - 20:43 WIB

Pelaku bacok pelajar SMK Teknika Cisaat Sukabumi dibekuk di Cicantayan

Berita Terbaru

Kenalin Koboy Sukabumi, si abah legend yang nyentrik dan pede abis - Ist

Konten

Kenalin Koboy Sukabumi: Si abah legend penembus mesin waktu

Minggu, 26 Okt 2025 - 01:40 WIB