Marc Klok Bagikan Momen Indah Ajak Anak Istri Kunjungi Masjid

- Redaksi

Rabu, 22 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Marc Klok bersama istri dan anaknya di Masjid Agung Sheikh Zayed di Kota Abu Dhabi. l @markloc

Marc Klok bersama istri dan anaknya di Masjid Agung Sheikh Zayed di Kota Abu Dhabi. l @markloc

SUKABUMIHEADLINE.com l Gelandang Persib Bandung, Marc Klok membagikan momen indah bersama istri dan anaknya saat mengunjungi Masjid Agung Sheikh Zayed di Kota Abu Dhabi, Uni Emirat Arab.

Seperti diketahui, melakukan liburan usai membela Timnas Indonesia di kualifikasi Piala Asia 2023 yang digelar di Kuwait, bersama dua pemain Persib lainnya, Ricky Kambuaya dan Rachmat Irianto, Marc Klok diberikan jatah libur sampai 26 Juni 2022.

Adapun, momen liburan bersama keluarganya tersebut dibagikan Marc Klok di akun Instagramnya. Ia nampak memakai qhamis atau baju gamis khas pakaian Arab dan kufiya, sorban untuk penutup kepala berada di areal luar Masjid Agung Sheikh Zayed.

Team Klok in EA (Emirates Arab),” tulis Marc Klok.

Baca Juga :  Menelisik Asal-usul Masjid di Atas Bukit Gegerbitung Sukabumi

Postingan Marc Klok mengenakan qhamis khas Arab membuat para followers di akun Instagramnya takjub.

Masya Allah akhi (saudaraku),” tulis akun @muhammad_sopian95.

Sejumlah followers Marc Klok lainnya, terutama bobotoh mengungkapkan kerinduan terhadapnya kembali memperkuat Persib.

We miss you in persib jersey.” tulis akun @dendiburhan_26.

Berita Terkait

10 nama terpopuler di Indonesia versi e-KTP, warga Sukabumi banyak gunakan
Inspiratif, kepsek perempuan di Sukabumi ubah SD jadi destinasi wisata budaya edukatif
Syuting di Sukabumi, jumlah penonton Panggil Aku Ayah hasilkan Rp30 miliar
Menyelinap ke Desa Penari Sukabumi, berawal dari sumpah serapah kepala kampung
Mulai dari TK Pemerintah tetapkan Wajib Belajar 13 Tahun
Ragam style busana ke kampus buat maba menurut AI
Ngeyel, 36 pendaki Gunung Gede dihukum bayar 5 kali lipat, ada dari Sukabumi
6 SK baru satu di Sukabumi, perguruan tinggi di Jabar tambah kampus dan prodi

Berita Terkait

Rabu, 29 Oktober 2025 - 10:00 WIB

10 nama terpopuler di Indonesia versi e-KTP, warga Sukabumi banyak gunakan

Selasa, 28 Oktober 2025 - 00:35 WIB

Inspiratif, kepsek perempuan di Sukabumi ubah SD jadi destinasi wisata budaya edukatif

Senin, 27 Oktober 2025 - 00:30 WIB

Syuting di Sukabumi, jumlah penonton Panggil Aku Ayah hasilkan Rp30 miliar

Minggu, 26 Oktober 2025 - 20:08 WIB

Menyelinap ke Desa Penari Sukabumi, berawal dari sumpah serapah kepala kampung

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 21:16 WIB

Mulai dari TK Pemerintah tetapkan Wajib Belajar 13 Tahun

Berita Terbaru