Meroe, Pria Cidahu Sukabumi Ini Punya Hobi Jadul yang Kekinian

- Redaksi

Minggu, 22 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Meroe Noer Moeloek. l Dok. Pribadi

Meroe Noer Moeloek. l Dok. Pribadi

SUKABUMIHEADLINES.com – Sudah sejak remaja Meroe Noer Moeloek menggeluti hobi jadul yang kekinian, memodifikasi sepeda motor berusia tua. Disebut kekinian, tentu saja karena saat ini memiliki motor tua kembali trend di kalangan warga Sukabumi. “Kira-kira sejak tahun 90-an lah,” kata pria berusia 42 tahun itu.

Bicara koleksi sepeda motor jadul, Meroe mengaku memiliki Suzuki FR80 dan RC100 tahun 1986 dan Binter Merzy tahun 1983.

Baca Juga :  Fasilitator TPM Kemen PUPR asal Nyalindung Sukabumi: Pemberdayaan Perempuan Tidak Mudah

Meroe juga aktif di klub motor, salah satu klub di mana ia bernaung adalah Club Independent Binter Merzy atau Conspirazy 1X Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kebetulan Conspirazy 1X Indonesia ini saya yang dirikan. Selain itu, sekarang juga lagi ramai klub bebek jadul atau bekjul 2 tak dengan nama Club Boaedan Biker’s,” katanya kepada sukabumiheadlines.com, Sabtu (21/8/2021) malam.

Baca Juga :  Mahasiswa Teknik Sipil Universitas Nusa Putra Sukabumi Ubah Puntung Rokok Jadi Beton Ringan

Selain itu, Meroe juga mengaku aktif melakukan banyak kegiatan bersama klubnya. “Sering silaturahim antarklub, melakukan kegiatan bakti sosial dan event modifikasi custom sepeda motor,” kata dia.

Namun, warga Kampung Cikareo, Desa/Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi, ini mengaku permintaan modifikasi sepeda motor jadul saat ini menurun drastis dibanding sebelum masa pandemi.

“Di masa pandemi ini permintaan sangat anjlok drastis, terasa banget perbedaannya,” pungkas Meroe.

Berita Terkait

Tak lagi AQUA, Dedi Mulyadi suguhkan air minum premium dari Sukabumi untuk tamu
Tren baru penampilan perempuan 2026: Busana, rambut, warna hingga aksesoris
KDM akan dirikan Sekolah Maung: Jurusan, kuota dan lokasi SMK Manusia Unggul
5 tren warna lipstik 2026: Antara volume, ekspresif dan hasil akhir
Kerajaan Salakanagara: Jauh sebelum Pajajaran, 11 raja pernah berkuasa di Tatar Sunda
Daftar sayuran dan buah efektif bantu ginjal menyaring racun
5+4 khasiat buah mengkudu yang luar biasa untuk kesehatan dan cara konsumsi
5 kuliner Sunda yang hampir punah, dari kadedemes hingga ewe deet

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 09:51 WIB

Tak lagi AQUA, Dedi Mulyadi suguhkan air minum premium dari Sukabumi untuk tamu

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:23 WIB

Tren baru penampilan perempuan 2026: Busana, rambut, warna hingga aksesoris

Selasa, 13 Januari 2026 - 02:51 WIB

KDM akan dirikan Sekolah Maung: Jurusan, kuota dan lokasi SMK Manusia Unggul

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:14 WIB

5 tren warna lipstik 2026: Antara volume, ekspresif dan hasil akhir

Minggu, 11 Januari 2026 - 18:37 WIB

Kerajaan Salakanagara: Jauh sebelum Pajajaran, 11 raja pernah berkuasa di Tatar Sunda

Berita Terbaru

Xiaomi 17 Pro Max - Xiaomi

Tak Berkategori

Xiaomi 17 Max meluncur tahun ini, cek review spesifikasi dan harga

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:01 WIB