Pohon Tumbang Genteng Berhamburan, Puting Beliung di Parungkuda Sukabumi

- Redaksi

Minggu, 14 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bencana puting beliung di Parungkuda. l Istimewa

Bencana puting beliung di Parungkuda. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l PARUNGKUDA – Bencana alam puting beliung melanda Kampung Pasirangin, Desa Palasari Hilir, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Ahad (14/8/2022) petang.

Informasi diperoleh, sebelum bencana terjadi, langit terlihat lebih gelap dibandingkan hari biasanya. Sesaat kemudian hujan turun disertai angin kencang.

“Gelap dulu langitnya, gak seperti biasanya. Setelah itu turun hujan dan angin kencang,” kata Suminta (57) kepada sukabumiheadline.com, Ahad malam.

Ia menambahkan, sedikitnya satu warung dan dua rumah terdampak bencana tersebut. Selain itu, pohon jengjeng tumbang, dan menimpa atap rumah.

“Iya warung sekaligus rumah hancur disapu angin kencang. Ada pohon juga tumbang nimpa atap rumah dan genteng rumah warga banyak yang terbawa angin,” kata dia.

Baca Juga :  Pohon Tumbang dan 2 Rumah Rusak di Pamuruyan Sukabumi

Selain itu, bencana juga berdampak terhadap warga Kampung Pasirangin, Desa Bojonggenteng. Namun, kerusakan paling parah di wilayah Palasari.

“Kampung Pasirangin itu sebagian masuk Bojonggenteng, sebagian lagi masuk Palasari. Tapi dampak paling parah dirasakan warga Palasari,” jelas Suminta.

Namun, jelasnya, tidak ada korban luka maupun jiwa dalam musibah tersebut. “Korban tidak ada karena saat musibah, warga berhamburan keluar rumah,” pungkasnya.

Berita Terkait

Cor Jalan Kabupaten Sukabumi tak tuntas, banjir terjang rumah warga Bojonggenteng
Siswi MTs catat nama pem-bully sebelum pilih gandir di Cikembar Sukabumi
Ini biang kerok banjir Cisolok Sukabumi
Baru nikah 10 hari, pria asal Sukabumi malah bacok kepala istri
Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi desak tuntaskan penanganan dampak banjir
Keracunan MBG: Pemilik SPPG di Sukabumi ungkap dugaan mengejutkan, sabotase?
Bocah 6 tahun di Kabandungan Sukabumi dianiaya kakek temannya
Polisi selidiki motif dan identitas pria asal Sukabumi ditemukan tewas di Garut

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 03:11 WIB

Cor Jalan Kabupaten Sukabumi tak tuntas, banjir terjang rumah warga Bojonggenteng

Jumat, 31 Oktober 2025 - 04:04 WIB

Siswi MTs catat nama pem-bully sebelum pilih gandir di Cikembar Sukabumi

Rabu, 29 Oktober 2025 - 23:11 WIB

Ini biang kerok banjir Cisolok Sukabumi

Rabu, 29 Oktober 2025 - 02:03 WIB

Baru nikah 10 hari, pria asal Sukabumi malah bacok kepala istri

Rabu, 29 Oktober 2025 - 00:01 WIB

Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi desak tuntaskan penanganan dampak banjir

Berita Terbaru