Rafli, Remaja Sukabumi Juara 1 Musabaqah Hifzhil Qur’an Juzz 30 Tingkat Nasional

- Redaksi

Jumat, 24 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

sukabumiheadline.com l Muhammad Rafli Alamsyah, seorang remaja asal Kecamatan Ciambar, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat berhasil menjadi Juara 1 Musabaqah Hifzhil Qur’an Juzz 30 Tingkat Nasional.

Rafli saat ini masih duduk di bangku Kelas 6 SDN Warung Gombong itu juga tengah menimba ilmu di Pesantren Al Qur’an Al Hidayah Condet, Kramat Jati, Jakarta Timur. Karenanya, Rafli juga juga akan menghadapi ujian di sekolahnya di bawah bimbingan Al Qur’an Al Hidayah cabang Sukabumi.

Remaja kelahiran 5 Agustus 2010 itu sudah sejak April 2021 hingga Januari 2023 menimba ilmu AlQuran.

Rafli lahir dari keluarga sederhana, pasangan Iwan Saputra yang bekerja sebagai tenaga sekuriti di peternakan ayam dengan Ernawati, seorang ibu rumah tangga.

Rafli dan orang tuanya tinggal di Kampung Selaawi Girang RT 001/007, Desa Cibunarjaya.

Baca Juga :  Waspada Warga Sukabumi, Jabar dan 6 Provinsi Ini Terancam Tsunami Setinggi 34 Meter

Prestasi M Rafli Alamsyah

Diketahui, Rafli pernah menjadi Juara 1 Musabaqah Hifzhil Qur’an Juz 30 yang diselenggarakan oleh KKG PAI Kementerian Agama Republik Indonesia tingkat Kecamatan Ciambar pada tahun 2022 lalu.

Kemudian, Juara 1 Musabaqah Hifzhil Qur’an Juz 30 yang diselenggarakan oleh KKG PAI Kementerian Agama Republik Indonesia tingkat Kabupaten Sukabumi, juga pada 2022.

Rafli kemudian menjadi Juara 1 Musabaqah Hafalan Al Qur’an dan Hadits Al Khulaify II tingkat Nasional Kategori 1 Juzz yang diselenggarakan pada 21-23 Maret 2023.

Berita Terkait

Hotman Paris bangun masjid, Habib Ja’far yang beri nama
Berlabel halal tapi 9 produk jajanan ini mengandung babi, Bunda Sukabumi wajib waspada
Ruben Onsu jadi imam shalat Desy Ratnasari dan Nasywa, disebut sudah nikah siri
Foto-foto Ruben Onsu shalat di Sukabumi untuk pertama kali usai mualaf
Hukum menikah bulan Syawal, awalnya dinilai sial sebab unta mengangkat ekornya
Reinwardt pendaki pertama Gunung Gede, sekarang ditutup karena aktivitas vulkanik meningkat
Fatimah Al-Fihri, pendiri universitas tertua di dunia dan pengaruhnya di bidang pendidikan
Alasan Ruben Onsu mualaf, Shalat Ied bareng Igun dan bangun mushala di Sukabumi

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 10:00 WIB

Hotman Paris bangun masjid, Habib Ja’far yang beri nama

Selasa, 22 April 2025 - 14:15 WIB

Berlabel halal tapi 9 produk jajanan ini mengandung babi, Bunda Sukabumi wajib waspada

Jumat, 11 April 2025 - 07:26 WIB

Ruben Onsu jadi imam shalat Desy Ratnasari dan Nasywa, disebut sudah nikah siri

Selasa, 8 April 2025 - 01:15 WIB

Foto-foto Ruben Onsu shalat di Sukabumi untuk pertama kali usai mualaf

Sabtu, 5 April 2025 - 14:00 WIB

Hukum menikah bulan Syawal, awalnya dinilai sial sebab unta mengangkat ekornya

Berita Terbaru

Hotman Paris Hutapea - Istimewa

Masjid

Hotman Paris bangun masjid, Habib Ja’far yang beri nama

Jumat, 25 Apr 2025 - 10:00 WIB