Resep Kue Mochi Isi Kacang, Bunda Sukabumi Bisa Coba di Rumah

- Redaksi

Sabtu, 26 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kue Mochi Sukabumi. l Istimewa

Kue Mochi Sukabumi. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l Mochi merupakan kue legendaris dari Kota Sukabumi. Meskipun disebut berasal dari Jepang, tapi di Indonesia, khususnya di Jawa Barat, Sukabumi dikenal sebagai Kota Mochi karena banyak perajin kue yang lezat dan kenyal tersebut di sini.

Kekinian, Pemerintah Provinsi Jawa Barat memasukkan Mochi ke dalam daftar Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) tahun 2022.

Nah, untuk bunda Sukabumi yang tak mau sekadar membeli dan mencicipi, berikut resep kue Mochi yang bisa dipraktikkan di rumah, dikutip sukabumiheadline.com dari @aisyahdiyo.

BERITA TERKAIT:

Daftar 37 Warisan Budaya Tak Benda 2022, Ada Kue Mochi dari Sukabumi

Asal-usul Mochi Sukabumi hingga Masuk Warisan Budaya Tak Benda 2022

Bahan:

– 200 gr tepung ketan
– 100 gr gula pasir
– 1 sdm maizena
– 1/2 sdt garam
– 220 ml santan
– 1 tetes pasta pandan
– 2 tetes pewarna hijau

Baluran:

100 gr maizena, sangrai

Bahan Isi:
– 100 gr kacang tanah, sangrai, buang kulit ari nya, haluskan. – 75 gr gula pasir. – 2 sdm air panas (campur jadi satu dan bentuk bulat2 kecil sambil di padatkan)

Baca Juga :  Anak di Cicurug Sukabumi Pingsan Dibekap Orang Tidak Dikenal

Cara membuat:

1. Campur tepung ketan, gula, maizena dan garam. Tuang santan sedikit demi sedikit, aduk rata sampai gula larut. Beri pasta pandan dan pewarna.

2. Siapkan pinggan tahan panas. Oles minyak sedikit, tuang adonan dan kukus selama 30 menit. Angkat dan dinginkan.

3. Balur tangan dng maizena.. Ambil sedikit adonan.. Gilas melebar, potong kotak persegi kecil.. Beri isian kacang, bulatkan dan gulingkan pd maizena sangrai.

4. Siap di sajikan.
Untuk resep di atas jadi 20 pcs.

Selamat mencoba.

Berita Terkait

Daftar jurusan kuliah paling dibutuhkan pada 2030
Momen Young Syefura ucap “Hatur Nuhun” saat sidang di Parlemen Malaysia
Dua dari Sukabumi, menjelajahi surganya para pendaki gunung di Tatar Pasundan
Segini tarif hotel di Ujunggenteng Sukabumi, cek sebelum berangkat
Info tarif hotel di Palabuhanratu Sukabumi, mulai Rp58 ribu hingga Rp1,9 juta per malam
5+3 film tentang wanita 2026 internasional & nasional dan alasan di baliknya
Daftar seleb Indonesia masuk Wanita Tercantik di Dunia 2025 TC Candler, ada Fuji
16 manfaat mandi air pandan, relaksasi bukan sekadar pewangi alami

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 07:38 WIB

Daftar jurusan kuliah paling dibutuhkan pada 2030

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:09 WIB

Momen Young Syefura ucap “Hatur Nuhun” saat sidang di Parlemen Malaysia

Rabu, 31 Desember 2025 - 20:05 WIB

Dua dari Sukabumi, menjelajahi surganya para pendaki gunung di Tatar Pasundan

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:00 WIB

Segini tarif hotel di Ujunggenteng Sukabumi, cek sebelum berangkat

Rabu, 31 Desember 2025 - 02:23 WIB

Info tarif hotel di Palabuhanratu Sukabumi, mulai Rp58 ribu hingga Rp1,9 juta per malam

Berita Terbaru

Kasim, buruh migran asal Sukabumi mengadu nasib di Benua Amerika awal abad ke-19. - Tropenmuseum

Khazanah

Kisah Kasim, pria berkutil asal Sukabumi jadi TKI sejak 1919

Kamis, 1 Jan 2026 - 12:32 WIB

Ilustrasi suasana belajar di kampus - sukabumiheadline.com

Pendidikan

Daftar jurusan kuliah paling dibutuhkan pada 2030

Kamis, 1 Jan 2026 - 07:38 WIB