Satu Tewas! Mobil Elf Tabrak Rumah di Nyalindung Sukabumi

- Redaksi

Selasa, 29 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Elf jurusan Jubleg-Sagaranten tabrak rumah di dekat Jalan Baru Pasir Salam, Nyalindung, Sukabumi, Selasa, 29 Juni 2021. | Foto: Istimewa

Elf jurusan Jubleg-Sagaranten tabrak rumah di dekat Jalan Baru Pasir Salam, Nyalindung, Sukabumi, Selasa, 29 Juni 2021. | Foto: Istimewa

sukabumiheadline.com l Mobil elf jurusan Jubleg-Sagaranten tabrak rumah di dekat Jalan Baru Pasir Salam, Desa Kertaangsana, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Selasa, 29 Juni 2021.

Dalam video yang beredar di aplikasi perpesanan WhatsApp, nampak warga berkumpul mengevakuasi penumpang elf yang mengalami luka-luka.

Informasi yang dihimpun peristiwa itu terjadi pukul 09.45 WIB. Anggota Polsek Nyalindung, Aipda Sudiro mengatakan satu orang meninggal dunia akibat terjepit elf.

“Korban meninggal kehabisan darah akibat tubuhnya tertabrak dan terjepit elf. Wanita paruh baya atas nama Ibu Enung, pemilik rumah,” ujar Sudarno kepada wartawan.

Baca Juga :  Ngeri, Satu Keluarga dalam Mobil Nyemplung ke Sungai di Sukabumi

Lanjut Sudiro, berdasarkan keterangan sementara yang ia peroleh, elf saat itu melaju dari arah Sukabumi menuju Sagaranten.

“Dugaan sementara elf mengalami rem blong sehingga sopir tidak bisa menguasai kendaraan. Elf baru berhenti setelah menabrak rumah Enung,” lanjut Sudiro.

Berita Terkait

Bawa 400 liter solar subsidi, pria Sukabumi ditangkap saat nyabu dalam Fortuner
Dua prajurit terbaik dari Sukabumi dikirim ke Aceh untuk penugasan baru
Turis asing tewas dalam kecelakaan jetski di Pantai Buffalo Sukabumi
Rumah dua perempuan di Ciomas Sukabumi ludes terbakar
Gegara tumpukan sampah, Nadine Merry gagal nikmati keindahan pantai di Sukabumi
Jumlah pria-wanita Sukabumi menikah, bercerai dan jomblo 2025
Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah
Perhutani siapkan draf MoU penanggulangan dan relokasi korban bencana di Sukabumi

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 22:14 WIB

Dua prajurit terbaik dari Sukabumi dikirim ke Aceh untuk penugasan baru

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:31 WIB

Turis asing tewas dalam kecelakaan jetski di Pantai Buffalo Sukabumi

Selasa, 6 Januari 2026 - 18:41 WIB

Rumah dua perempuan di Ciomas Sukabumi ludes terbakar

Senin, 5 Januari 2026 - 10:37 WIB

Gegara tumpukan sampah, Nadine Merry gagal nikmati keindahan pantai di Sukabumi

Sabtu, 3 Januari 2026 - 14:32 WIB

Jumlah pria-wanita Sukabumi menikah, bercerai dan jomblo 2025

Berita Terbaru

Ilustrasi pemain Persib Bandung - sukabumiheadline.com

Sosok

10 pemain dikabarkan santer dibidik Persib Bandung

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:01 WIB

Ilustrasi donasi bebas pajak - sukabumiheadline.com

Regulasi

Ini lho jenis-jenis sumbangan bebas pajak di Indonesia

Rabu, 7 Jan 2026 - 14:39 WIB