Sebab Jalan Butut, Truk Muatan Pupuk Terperosok di Sukalarang Sukabumi

- Redaksi

Selasa, 12 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Truk terperosok di jalan, Sukalarang, Sukabumi. l Andika Putra

Truk terperosok di jalan, Sukalarang, Sukabumi. l Andika Putra

SUKABUMIHEADLINES.com I SUKALARANG – Akibat jalan rusak truk berpelat nomer BG 8436 KI terperosok di jalan Lembur KM 12 Desa/Kecamatan Sukalarang Kabupaten Sukabumi, pada pukul 05.40 WIB (12/10/2021).

Truk tersebut melaju dari arah Sukalarang menuju Gegerbitung yang bermuatan pupuk.

Ahmad Ibrahim (27), saksi mata mengatakan, kejadian tronton terperosok tersebut akibat jalanan yang rusak parah.

“Truk tronton terperosok akibat jalan yang rusak. Malah, bukan rusak lagi, jalan ini mah sudah seperti sawah kering,” ujarnya kepada sukabumiheadlines.com.

Ahmad menambahkan tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut. “Korban jiwa tidak ada, hanya sang sopir luka sedikit,” ungkapnya.

Baca Juga :  Warga 3 Kampung di Ciambar Sukabumi Tuntut Waskita Karya Perbaiki Jalan Rusak, Ini Hasilnya

Saat ini truk nahas tersebut sudah dievakuasi oleh warga setempat. Sementara pupuknya sudah dipindahkan ke truk lainnya.

Berita Terkait

Batu numpuk dalam rumah, warga korban bencana Sukabumi nangis tak ada perhatian
Bawa 400 liter solar subsidi, pria Sukabumi ditangkap saat nyabu dalam Fortuner
Dua prajurit terbaik dari Sukabumi dikirim ke Aceh untuk penugasan baru
Turis asing tewas dalam kecelakaan jetski di Pantai Buffalo Sukabumi
Rumah dua perempuan di Ciomas Sukabumi ludes terbakar
Gegara tumpukan sampah, Nadine Merry gagal nikmati keindahan pantai di Sukabumi
Jumlah pria-wanita Sukabumi menikah, bercerai dan jomblo 2025
Sebelum direlokasi, Pemprov beri korban banjir Sukabumi Rp10 juta untuk kontrak rumah

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 14:17 WIB

Batu numpuk dalam rumah, warga korban bencana Sukabumi nangis tak ada perhatian

Rabu, 7 Januari 2026 - 02:43 WIB

Bawa 400 liter solar subsidi, pria Sukabumi ditangkap saat nyabu dalam Fortuner

Selasa, 6 Januari 2026 - 22:14 WIB

Dua prajurit terbaik dari Sukabumi dikirim ke Aceh untuk penugasan baru

Selasa, 6 Januari 2026 - 19:31 WIB

Turis asing tewas dalam kecelakaan jetski di Pantai Buffalo Sukabumi

Selasa, 6 Januari 2026 - 18:41 WIB

Rumah dua perempuan di Ciomas Sukabumi ludes terbakar

Berita Terbaru

Ilustrasi KA Siliwangi relasi Sukabumi-Bandung - sukabumiheadline.com

Jawa Barat

KA Siliwangi relasi Sukabumi-Bandung bakal lewati jalur baru

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:07 WIB