Update korban tabrakan beruntun di Gerbang Tol Ciawi, 8 tewas dan 11 luka

- Redaksi

Rabu, 5 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Update korban tabrakan beruntun di Gerbang Tol Ciawi, 8 tewas dan 11 luka - Istimewa

Update korban tabrakan beruntun di Gerbang Tol Ciawi, 8 tewas dan 11 luka - Istimewa

sukabumiheadline.com – Kapolresta Bogor Kota Kombes Eko Prasetyo menyatakan korban meninggal dunia pada kecelakaan di Gerbang Tol (GT) Ciawi, Kota Bogor, Jawa Barat, bertambah menjadi 8 orang. Sementara korban luka-luka menjadi 8 orang.

“Yang meninggal dunia delapan dan luka-luka 11, terakhir barusan,” kata Kombes Eko seperti dilansir Antara, Rabu (5/2/2025) pagi.

Baca Juga :  Mayoritas warga Sukabumi, ini daftar identitas korban tewas dan luka laka maut GT Ciawi

Kecelakaan ini terjadi pada pukul 23.35 WIB. Mulanya polisi melaporkan korban tewas sebanyak 6 orang. Baca selengkapnya: Tabrakan beruntun di Gerbang Tol Ciawi, truk terbakar

“Saat ini sedang ditangani oleh Satlantas Polresta Bogor Kota untuk korban ada 6 MD dan 2 luka berat di RSUD Ciawi,” kata Kombes Eko.

Berita Terkait

Begini 5 skema MBG selama Ramadhan, dari menu hingga wilayah non-muslim
Kasus PHK hampir 100 ribu, daerah mana terbanyak?
Ngaku kena tipu, wanita Sukabumi memerkosa sesama perempuan
Dipacu dari Sukabumi, Harley Davidson nyungsep usai serempet pemotor lain
Perkembangan dan penanganan bencana di Indonesia, dari Sukabumi hingga Talaud
Terungkap pemicu ledakan di kawasan IUP PT Antam UPBE Pongkor Bogor
Ngeri! Puluhan penambang emas ilegal di Pongkor Bogor keracunan gas
Tidak boleh dirahasiakan, KIP putuskan ijazah Jokowi sebagai informasi terbuka

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:57 WIB

Begini 5 skema MBG selama Ramadhan, dari menu hingga wilayah non-muslim

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:11 WIB

Kasus PHK hampir 100 ribu, daerah mana terbanyak?

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:29 WIB

Ngaku kena tipu, wanita Sukabumi memerkosa sesama perempuan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 23:28 WIB

Dipacu dari Sukabumi, Harley Davidson nyungsep usai serempet pemotor lain

Jumat, 16 Januari 2026 - 17:56 WIB

Perkembangan dan penanganan bencana di Indonesia, dari Sukabumi hingga Talaud

Berita Terbaru

Gedung tua peninggalan Belanda - Ilustrasi sukabumiheadline.com

Khazanah

Mengapa di Sukabumi ada nama Loji? Begini asal-usulnya

Kamis, 29 Jan 2026 - 03:02 WIB