Warga Ciracap Sukabumi Temukan Jasad Wanita di Villa

- Redaksi

Senin, 24 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jasad wanita ODGJ di Ciracap. l Dok. sukabumiheadlines.com

Jasad wanita ODGJ di Ciracap. l Dok. sukabumiheadlines.com

SUKABUMIHEADLINES.com l CIRACAP – Warga temukan sesosok jasad perempuan tanpa identitas dalam kondisi tak bernyawa di salah satu villa di Kampung Cibuaya, Desa Pangumbahan, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi. Senin (24/1/2022).

Informasi diperoleh, jasad mayat perempuan pertama kali ditemukan ketua RT 08, H. Ace (59) saat ia pulang dari mushala sekira pukul 12.30 WIB.

“Saat itu saksi, melihat seseorang berjenis kelamin perempuan tergeletak di teras Villa Virgo. Setelah dicek, ternyata itu orang dengan gangguan jiwa (ODGJ),” ujar Kapolsek Ciracap AKP Iman Prayitno kepada sukabumiheadlines.com.

“Saat ditemukan memang kondisinya sudah dalam keadaan meninggal dunia,” sambungnya.

Baca Juga :  Miris, pria paruh baya ditemukan gantung diri di Bojonggenteng Sukabumi

Dijelaskan Iman, selanjutnya saksi melaporkan kejadian tersebut ke mandor setempat dan Polsek Ciracap.

“Hasil pemeriksaan tim medis Puskesmas Ciracap tidak ditemukan adanya bekas luka akibat kekerasan pada jasad mayat,” jelasnya.

Masih kata Iman, berdasarkan keterangan saksi dan warga sekitar lokasi kejadian, perempuan tersebut sehari-harinya memang sering terlihat jalan-jalan di sekitar tempat kejadian. Wanita tersebut selama ini diketahui sebagai orang dengan gangguan kejiwaan. “Saat ini mayat tersebut sudah makamkan di TPU Kampung Ciburial,” tandasnya.

Berita Terkait

Macan Tutul Jawa terekam camera trap di STPN Sukabumi
Kades Cikujang Sukabumi jadi tersangka korupsi Dana Desa Rp500 juta
Truk tak kuat nanjak di jalan rusak Nyalindung Sukabumi, warga: Ganti bupati sama aja
Poin penting Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi, siapkan dana Pilbup 2029
Ular berbisa masuki rumah Kasek SMAN 5 Sukabumi, butuh bantuan Damkar? Hubungi nomor ini
Musda XVI Pemuda/KNPI 2025, Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi ingatkan soal ini
Setelah Disdagin, kini giliran dugaan korupsi truk sampah DLH Kabupaten Sukabumi
Tersisa 5 pemuda dan asal OKP berebut Ketua DPD KNPI Kabupaten Sukabumi

Berita Terkait

Jumat, 16 Mei 2025 - 00:59 WIB

Kades Cikujang Sukabumi jadi tersangka korupsi Dana Desa Rp500 juta

Kamis, 15 Mei 2025 - 17:29 WIB

Truk tak kuat nanjak di jalan rusak Nyalindung Sukabumi, warga: Ganti bupati sama aja

Kamis, 15 Mei 2025 - 16:34 WIB

Poin penting Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi, siapkan dana Pilbup 2029

Kamis, 15 Mei 2025 - 13:31 WIB

Ular berbisa masuki rumah Kasek SMAN 5 Sukabumi, butuh bantuan Damkar? Hubungi nomor ini

Kamis, 15 Mei 2025 - 10:00 WIB

Musda XVI Pemuda/KNPI 2025, Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi ingatkan soal ini

Berita Terbaru

Ilustrasi hijab Muslimah - Pinterest

Ekonomi

Gubernur BI: Indonesia masih impor hijab dari China

Jumat, 16 Mei 2025 - 15:22 WIB

Puan Maharani memegang tongkat komando Bung Karno. l Istimewa

Nasional

Puan Maharani: Tolak relokasi rakyat Palestina dari Gaza

Jumat, 16 Mei 2025 - 14:46 WIB