Harga Sembako di Sukabumi Mulai Naik, Ketua DPRD Janjikan Ini

- Redaksi

Rabu, 30 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

sembako. l Istimewa

sembako. l Istimewa

sukahumiheadline.com – Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Yudha Sukmagara angkat bicara terkait naiknya sejumlah barang kebutuhan sembako menjelang Ramadhan tahun ini.

Menurut Yudha, perlu adanya kerjasama semua unsur terkait pemerintah daerah bersama DPRD agar tidak ada lagi kenaikan harga sembako yang tidak wajar menjelang Ramadhan dan Idul Fitri nanti. “Memang perlu adanya kerja bersama, kolaborasi pastinya DPRD Kabupaten Sukabumi, mengambil tindakan operasi operasi pasar atau sidak,” ungkapnya kepada sukabumiheadline.com, Rabu (30/3/2022).

Baca Juga :  Damini, Lansia di Cidadap Sukabumi Hilang di Sungai Cimandiri

“Saya sudah berkoordinasi dengan pemerintah daerah untuk bisa menjaga komoditas ini tidak naik dikarenakan mau bulan puasa nanti Lebaran,” imbuhnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak hanya itu, lanjut Yudha, diperlukan adanya sidak atau operasi pasar secara rutin oleh unsur terkait dari pemerintah untuk menutup ruang bagi para oknum yang memanfaatkan momentum. Karenanya perlu ada pemantauan yang betul betul dilakukan secara bersama sama agar tidak terjadi lonjakan kenaikan harga sembako yang menyulitkan masyarakat.

Baca Juga :  Hingga Malam Belum Ditemukan, Pegawai RM Bambu Kuring Hanyut di Sungai Cicatih Sukabumi

“Ini masih dalam kondisi masih Covid-19. Seharusnya kita memberikan proteksi dan pemerintah daerah harus hadir, baik dengan DPRD dan seluruh unsur terkait ini harus hadir betul betul,” jelasnya.

“Sidak ke setiap pasar ini supaya tidak ada kenaikan harga sembako tidak wajar,” tandasnya.

Berita Terkait

Kilang minyak Sukabumi kapan? 6 proyek Danantara groundbreaking Januari 2026, ini kata Mensesneg
Menanti IPO Persib di Bursa Efek Indonesia tawarkan 45% saham, ini penjelasan OJK
Dana Desa 2025-2026 larinya ke mana? Begini menurut BPK, Kemenkeu dan Permendes
Resmi! Daftar UMSK Jabar 2026 hasil revisi, Sukabumi Rp3,850 juta
Jenis ikan hasil nelayan Palabuhanratu Sukabumi dan volume tangkapan 2025
Ribuan Kopdes Merah Putih masuk sistem pajak, bagaimana dengan di Sukabumi?
Menghitung nasib petani dan kebun Sawit di Sukabumi setelah keluar SE Gubernur Jabar
Sukabumi masuk 15 daerah dengan UMK tertinggi 2026

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 10:01 WIB

Kilang minyak Sukabumi kapan? 6 proyek Danantara groundbreaking Januari 2026, ini kata Mensesneg

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Dana Desa 2025-2026 larinya ke mana? Begini menurut BPK, Kemenkeu dan Permendes

Senin, 5 Januari 2026 - 07:22 WIB

Resmi! Daftar UMSK Jabar 2026 hasil revisi, Sukabumi Rp3,850 juta

Minggu, 4 Januari 2026 - 07:05 WIB

Jenis ikan hasil nelayan Palabuhanratu Sukabumi dan volume tangkapan 2025

Jumat, 2 Januari 2026 - 19:35 WIB

Ribuan Kopdes Merah Putih masuk sistem pajak, bagaimana dengan di Sukabumi?

Berita Terbaru