Cicipi Cakwe Mang Away di Gegerbitung Sukabumi, Janjikan Rasa Khas

- Redaksi

Sabtu, 14 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption : Cakwe Mang Away. l Dok. Pribadi

Caption : Cakwe Mang Away. l Dok. Pribadi

SUKABUMIHEADLINES.com – Penjual makanan khas Sunda, odading, biasanya juga menjual cakue atau cakwe. Hal ini tak hanya dilakukan oleh Mang Oleh, penjual yang video promosi odading-nya sempat viral beberapa waktu lalu.

Mang Away, penjual cakwe di Jalan Pasir Munding, tepatnya diperempatan jalan Desa/Kecamatan Gegerbitung Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.

“Penjual odading atau kue bantal, biasanya juga menjual cakwe lengkap dengan sambal cair,” kata Mang Away kepada sukabumiheadlines.com, Sabtu (14/8/2021).

Sebenarnya kata Away, cakwe ini merupakan makanan yang sudah tidak asing lagi, jajanan khas asal Tiongkok ini terbuat dari tepung terigu yang mempunyai cita rasa gurih dan biasa disantap dengan sambal atau saus cair.

Baca Juga :  Kuliner Kesukaan Menteri Agama Gus Yaqut

Alhamdulilah banyak yang jajan cakwe karena memang termasuk jajanan favorit,” jelasnya.

Away menyebut kalau cakwe buatanya mempunyai rasa yang berbeda, karena mempunyai bumbu rahasia yang tidak dimiliki penjual lain.

“Pasti beda, baik tekstur maupun rasa gurihnya karena menggunakan bumbu buatan sendiri. Harga juga relatif murah, hanya Rp 2 ribu saja,” ungkap Away.

Berita Terkait

Wanita Sukabumi, ini 5 outfit monokrom simpel, stylish dan wudhu-friendly
Jampang Creative Camp, kemah edutainment dan kegelisahan generasi muda Sukabumi selatan
7 model dress hijab simpel tapi mewah dan elegan untuk ke pesta
Tak sekadar lezat, ini resep frikadel ikan untuk tekan risiko stroke
Ribuan warga antusias saksikan wayang golek di Lapang Merdeka Sukabumi
5 model gamis bakal trend tahun ini, elegan, mewah, tapi simpel
Mengenal dan menanti Goa Jepang di Sukabumi dibenahi seperti di Majalengka
Film Jumbo libas rekor penonton Dilan 1990, masuk jajaran terlaris sepanjang masa

Berita Terkait

Sabtu, 3 Mei 2025 - 19:08 WIB

Wanita Sukabumi, ini 5 outfit monokrom simpel, stylish dan wudhu-friendly

Sabtu, 3 Mei 2025 - 15:02 WIB

Jampang Creative Camp, kemah edutainment dan kegelisahan generasi muda Sukabumi selatan

Selasa, 29 April 2025 - 03:09 WIB

7 model dress hijab simpel tapi mewah dan elegan untuk ke pesta

Senin, 28 April 2025 - 08:00 WIB

Tak sekadar lezat, ini resep frikadel ikan untuk tekan risiko stroke

Minggu, 27 April 2025 - 02:44 WIB

Ribuan warga antusias saksikan wayang golek di Lapang Merdeka Sukabumi

Berita Terbaru

Razia truk AMDK AQUA - Istimewa

Regulasi

Jika KDM setuju, mulai Juni 2025 jalanan Sukabumi bebas ODOL

Jumat, 9 Mei 2025 - 06:39 WIB