Dalam Kurun Tiga Bulan 37 Warga Sukabumi Sesaki Bui

- Redaksi

Rabu, 18 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

37 tersangka kasus narkoba diamankan Polres Sukabumi Kota. l Istimewa

37 tersangka kasus narkoba diamankan Polres Sukabumi Kota. l Istimewa

sukabumiheadline.com l Sebanyak 29 kasus penyalahgunaan narkoba berhasil diungkap Satuan Reserse Narkoba Polres Sukabumi Kota dalam kurun waktu tiga bulan terakhir.

Informasi diperoleh sukabumiheadline.com, dari 29 kasus tersebut, polisi berhasil mengamankan 37 terduga pelaku berikut barang bukti narkoba jenis sabu sebanyak 251,98 gram.

“Kemudian, 2.819,72 gram ganja kering, 185 butir psikotropika dan 4.193 butir obat keras terbatas,” papar Kabag Ops Polres Sukabumi Kota, Kompol Tahir Muhidin.

Baca Juga :  Ngaku gabut dan galau, dua wanita Sukabumi edarkan narkotika

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tatang menambahkan, ke-29 kasus penyalahgunaan narkoba tersebut terjadi di beberapa kecamatan di wilayah hukum Polres Sukabumi Kota.

“Kasus tersebar di wilayah Kecamatan Gunungguruh, Gunungpuyuh, Cikole, Sukabumi, Sukaraja, Cibeureum, Warudoyong, Baros, Lembursitu, Cisaat hingga Kebonpedes,” pungkas dia.

Berita Terkait

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT
Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang
Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi
Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis
Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri
DPRD Kabupaten Sukabumi setujui Raperda Perubahan No 15/2023 tentang PDRD
Bocah Sukabumi tenggelam saat mandi di sungai sepulang mengaji akhirnya ditemukan
Bocah 9 tahun hilang tenggelam di sungai Bantargadung Sukabumi

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 02:26 WIB

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang

Jumat, 18 April 2025 - 18:16 WIB

Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis

Jumat, 18 April 2025 - 11:11 WIB

Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri

Berita Terbaru

Gubernur Jawa Barat, Dedy Mulyadi - Facebook

Jawa Barat

Dedi Mulyadi diancam akan dibunuh, Polda Jabar pantau

Rabu, 23 Apr 2025 - 19:06 WIB