Diguyur Hujan, Pasar dan Dua Masjid di Purabaya Sukabumi Diterjang Banjir

- Redaksi

Jumat, 7 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Masjid Jami Al-Ramadhan Purabaya. l Istimewa

Masjid Jami Al-Ramadhan Purabaya. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l PURABAYA – Hujan deras yang yang mengguyur wilayah Kabupaten dan Kota Sukabumi sejak Jumat (7/10/2022) siang hingga petang, mengakibatkan beberapa wilayah diterjang banjir.

Informasi diperoleh sukabumiheadline.com, dari wilayah selatan Kabupaten Sukabumi, banjir melanda wilayah Kecamatan Purabaya, Kabupaten Sukabumi, pada pukul 17.45 WIB.

Akibatnya, air menggenangi badan jalan dan sejumlah rumah terendam dengan kedalaman bervariasi. Dari mulai 10 cm hingga satu meter.

Salah satu fasilitas publik yang terendam adalah Pasar Purabaya. “Bukan cuma jalan, pasar juga terendam banjir,” dikutip akun Instagram @infosagaranten, Kamis malam.

Baca Juga :  Parah, Masa Listrik Pasar Pelita Kota Sukabumi Dua Hari Mati Total

Selain itu, Masjid Jami Al-Ramadhan juga terendam banjir hingga ketinggian pinggang orang dewasa. Tampak tumpahan air mengalir dari jalan hingga menggenangi area luar dan dalam masjid.

Sementara, masih di Kecamatan Purabaya, Masjid Nurul Huda di Kampung Ciseureuh, Desa Pagelaran, juga digenangi banjir.

Berita Terkait

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT
Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang
Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi
Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis
Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri
DPRD Kabupaten Sukabumi setujui Raperda Perubahan No 15/2023 tentang PDRD
Bocah Sukabumi tenggelam saat mandi di sungai sepulang mengaji akhirnya ditemukan
Bocah 9 tahun hilang tenggelam di sungai Bantargadung Sukabumi

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 02:26 WIB

Hingga Maret 2025, puluhan anak dan wanita Kota Sukabumi jadi korban KDRT

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Penampakan Jalan Kabupaten rusak di Cisolok Sukabumi jadi kebun pisang

Jumat, 18 April 2025 - 18:16 WIB

Penemuan mayat pria tanpa busana gegerkan warga Parungkuda Sukabumi

Jumat, 18 April 2025 - 14:40 WIB

Pemkab rajin giat seremonial, Dewek serukan #SukabumiPesimis

Jumat, 18 April 2025 - 11:11 WIB

Diprotes warga Surade Sukabumi, Perda 15/2023 direvisi, dinilai bermasalah oleh Kemendagri

Berita Terbaru