Felicitas Tallulembang, politikus Gerindra jadi Komisaris BSI, bikin Muhammadiyah tarik dana Rp15 T?

- Redaksi

Selasa, 11 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Felicitas Tallulembang - Istimewa

Felicitas Tallulembang - Istimewa

sukabumiheadline.com – Sosok Komisaris Independen Bank Syariah Indonesia (BSI), Felicitas Tallulembang, menjadi pusat perhatian setelah kabar PP Muhammadiyah menarik dana sebesar Rp15 triliun. Baca lengkap: Rp15 triliun uang Muhammadiyah ditarik dari Bank Syariah Indonesia, kecewa?

Kantor Pusat Bank Syariah Indonesia (BSI) - Istimewa
Kantor Pusat Bank Syariah Indonesia (BSI) – Istimewa

Banyak kalangan yang penasaran dengan profil, pendidikan hingga agama yang dianut Felicitas Tallulembang.

Meskipun demikian, keputusan Muhammadiyah mengambil dana tersebut untuk meminimalisir persaingan antar bank.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal itu diungkapkan Ketua PP Muhammadiyah Bidang Ekonomi, Bisnis, dan Industri Halal Anwar Abbas, bank-bank syariah lain tidak perlu bersaing dengan BSI.

Baca Juga :  Ditolak internal, Muhammadiyah tetap dirikan dua perusahaan kelola tambang

“Bila hal ini terus berlangsung, maka tentu persaingan di antara perbankan syariah yang ada tidak akan sehat dan itu tentu jelas tidak kita inginkan,” katanya, dikutip dari Antara pada Sabtu, 8 Juni 2024.

Baca Juga: Hobi Wirausaha Mahasiswa Universitas BSI Sukabumi Cuan Puluhan Juta Rupiah per Bulan

Pelayanan di Kantor Pusat Bank Syariah Indonesia (BSI) - Istimewa
Pelayanan di Kantor Pusat Bank Syariah Indonesia (BSI) – Istimewa

Profil Felicitas Tallulembang

Felicitas Tallulembang diiketahui lahir di Rantepao, 6 November 1959 ini menganut agama Islam yang membuat publik penasaran belakangan ini.

Selain menjadi Komisaris BSI, Felicitas ternyata juga seorang kader partai Gerindra yang pernah menjadi Caleg Partai Gerindra pada Pemilu 2019 lalu.

Wanita berusia 59 tahun tersebut merupakan lulusan Fakultas Kedokteran di Universitas Hasanuddin.

Baca Juga :  Rp15 triliun uang Muhammadiyah ditarik dari Bank Syariah Indonesia, kecewa?

Sebelum menjadi politikus, Felicitas aktif di berbagai organisasi seperti pernah menjabat Ketua PMI hingga Ketua Pramuka Kabupaten Sinjai. Salah satu prestasi Felicitas yakni ketika menjabat Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) SInjai pada 1999-2008.

Pada periode 2014-2019, ia ternyata sukses memenangkan Pemilu dan berhasil menjadi anggota DPR RI dari Partai Gerindra.

Pelayanan di Kantor Pusat Bank Syariah Indonesia (BSI) - Istimewa
Pelayanan di Kantor Pusat Bank Syariah Indonesia (BSI) – Istimewa

Baca Juga: UMKM Sukabumi Mau Dapat KUR BSI Rp100 Juta Tanpa Survei? Bisa Online, Simak Caranya

Biodata

  • Nama lengkap: Felicitas Tallulembang
  • TTL: Rantepao, 6 November 1959
  • Umur: 59 tahun
  • Agama: Islam
  • Pendidikan: SD Rantepao (1969), SMP Rantepao (1972), SMA Makale (1975), Universitas Hasanuddin (1981)
  • Pekerjaan: Komisaris, Dokter
  • Partai: Gerindra
  • Instagram: @dr.felicitastallulembang
  • Facebook: Felicitas Tallulembang

Berita Terkait

Razman Arif Nasution ultimatum Dedi Mulyadi: Jangan ganggu GRIB Jaya
Dedi Mulyadi diancam akan dibunuh, Polda Jabar pantau
Pemerintah siapkan kota ini jadi lokasi penampungan 1.000 warga Gaza
Profil Luthfianisa Putri Karlina, anak jenderal polisi jadi Wakil Bupati Garut
Tak lagi sampai Cipatat, KA Siliwangi dari Sukabumi langsung ke Padalarang
Profil lengkap Irjen Rudi Setiawan, Kapolda Jabar yang baru gantikan Irjen Akhmad Wiyagus
Ini profil Gabryel Alexander Etwiorry, Ketua DPD GRIB Jaya tantang Dedi Mulyadi
Prabowo ingin relokasi 1.000 warga Gaza ke Indonesia, PBNU: Langkah blunder

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 01:00 WIB

Razman Arif Nasution ultimatum Dedi Mulyadi: Jangan ganggu GRIB Jaya

Rabu, 23 April 2025 - 19:06 WIB

Dedi Mulyadi diancam akan dibunuh, Polda Jabar pantau

Senin, 21 April 2025 - 17:09 WIB

Pemerintah siapkan kota ini jadi lokasi penampungan 1.000 warga Gaza

Senin, 21 April 2025 - 10:43 WIB

Profil Luthfianisa Putri Karlina, anak jenderal polisi jadi Wakil Bupati Garut

Rabu, 16 April 2025 - 14:57 WIB

Tak lagi sampai Cipatat, KA Siliwangi dari Sukabumi langsung ke Padalarang

Berita Terbaru

Lakalantas di Sukalarang, Kabupaten Sukabumi - Hery Lukmanulhakim

Peristiwa

Lagi, pemotor jadi korban jalan butut di Sukalarang Sukabumi

Sabtu, 26 Apr 2025 - 02:39 WIB