#Infografis: 5+5 Negara Pengguna TikTok Terbanyak di Dunia

- Redaksi

Rabu, 28 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi pengguna TikTok. l Istimewa

Ilustrasi pengguna TikTok. l Istimewa

sukabumiheadline.com l TikTok, dan padanannya dalam bahasa Mandarin, Douyin, adalah layanan hosting video berdurasi pendek yang dimiliki oleh perusahaan Tiongkok, ByteDance.

Layanan ini meng-hosting video yang dikirimkan pengguna, yang dapat berdurasi mulai dari 3 detik hingga 10 menit.

TikTok sendiri dirilis sejak awal September 2016 oleh Zhang Yiming, seorang konglomerat dengan harta kekayaan Rp671,5 triliun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan kekayaan tersebut, Pendiri ByteDance Technology Cp itu menjadi salah satu konglomerat di China yang sampai kini hartanya semakin banyak seiring peningkatan jumlah pengguna TikTok di dunia.

Baca Juga :  TikTokers Berjilbab Pamer Payudara Minta Maaf Setelah Viral

Diketahui hingga 2022 pengguna TikTok sudah mencapai lebih dari satu miliar pengguna.

Menurut data yang sama, hingga akhir tahun lalu Indonesia menempati posisi kedua sebagai negara dengan pengguna TikTok Terbanyak di dunia.

Berikut adalah 10 negara pengguna TikTok terbanyak di dunia tahun 2022.

Infografis 10 negara pengguna TikTok Terbanyak di dunia. l Istimewa
Infografis 10 negara pengguna TikTok Terbanyak di dunia. l Istimewa

Di posisi pertama, ada Amerika Serikat dengan 136,42 juta pengguna. Disusul Indonesia di posisi kedua dengan 99,07 juta pengguna.

Sementara, di posisi ketiga ada Brasil dengan 73,58 juta pengguna. Kemudian, Rusia dengan 51,3 juta pengguna di posisi keempat. Sedangkan, di posisi kelima ada Mexico dengan 50,52 juta pengguna.

Baca Juga :  Viral di TikTok Sukabumi Disebut akan Gabung Provinsi Bogor Raya, Bagaimana Sebenarnya?

Selanjutnya di posisi keenam, ada Vietnam dengan 45,82 juta pengguna, diikuti Filipina dengan 40,36 juta pengguna di posisi ketujuh.

Di posisi kedelapan, diduduki Thailand dengan 38,38 juta pengguna. Lalu di posisi kesembilan ada Turkiye dengan 28,68 juta pengguna, dan Pakistan di posisi ke 10 dengan dengan 24,05 juta pengguna.

Berita Terkait

Setelah LGBT Rusia ditetapkan sebagai gerakan teroris dan ekstremis
Sudah dikepung militer AS, Iran siap perang total
Kisah Alice Guo, warga China jadi wali kota di Filipina hasil palsukan identitas divonis seumur hidup
AS resmi masukan kelompok Islam ini ke dalam daftar organisasi teroris
Lumbung migas terbesar dunia, Presiden Venezuela ditangkap AS karena terlibat narkoba?
Trump tangkap Presiden Venezuela dikecam wali kota Muslim di AS ini
Iran nyatakan perang skala penuh vs Israel dan AS cs, Donald Trump siap
700 lebih perusahaan bangkrut, 800 antre! PHK massal di AS

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:00 WIB

Setelah LGBT Rusia ditetapkan sebagai gerakan teroris dan ekstremis

Minggu, 25 Januari 2026 - 22:43 WIB

Sudah dikepung militer AS, Iran siap perang total

Senin, 19 Januari 2026 - 02:39 WIB

Kisah Alice Guo, warga China jadi wali kota di Filipina hasil palsukan identitas divonis seumur hidup

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:28 WIB

AS resmi masukan kelompok Islam ini ke dalam daftar organisasi teroris

Minggu, 4 Januari 2026 - 17:03 WIB

Lumbung migas terbesar dunia, Presiden Venezuela ditangkap AS karena terlibat narkoba?

Berita Terbaru

Gedung tua peninggalan Belanda - Ilustrasi sukabumiheadline.com

Khazanah

Mengapa di Sukabumi ada nama Loji? Begini asal-usulnya

Kamis, 29 Jan 2026 - 03:02 WIB