Innalillahi, Warung di Waluran Sukabumi Ludes Dilalap Api

- Redaksi

Kamis, 11 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUKABUMIHEADLINE.com l WALURAN – Rumah dan warung milik warga kampung Kampung Sukasirna RT 01/01, Desa Mekarmukti, Kecamatan Waluran, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, hangus terbakar.

Informasi diperoleh sukabumiheadline.com, peristiwa bencana kebakaran menghanguskan bangunan rumah dan warung milik M. Nasir (50) terjadi Kamis (11/8/2022) sekira pukul 06.50 WIB.

Beruntung tidak ada korban jiwa dalam kebakaran yang menghanguskan warung dan rumah tersebut, hanya saja pemilik warung mengalami luka bakar.

P2BK (Petugas Penanggulangan Kebencanaan Kecamatan) Waluran Dedy Heryadi mengatakan, peristiwa kebakaran berawal saat pemilik warung M. Nasir (50) menambal ban sepeda motor, tiba tiba api dari alat menambal menyambar bensin yang ada di jerigen.

“Akibat kejadian pemilik warung mengalami luka bakar di bagian kaki,” ungkapnya.

Baca Juga :  Aksi Kejar-kejaran Diduga Maling Mobil Serempet Pemotor di Cisaat Sukabumi

Saat api membesar, kata Dedy pemilik warung dan warga sekitar kemudian berusaha memadamkan api yang membakar warung tersebut dengan alat seadanya, namun api dengan cepat membesar dan menghanguskan warung.

“Korban langsung dibawa ke tempat medis terdekat untuk penanganan luka bakarnya, pemilik warung mengalami kerugian materi ditaksir mencapai Rp100 jutaan,” jelasnya.

“Saat ini bersama unsur pemerintah tempat, TNI, Polri, Kecamatan, tagana, P2BK sedang meninjau lokasi kejadian untuk pendataan dan upaya penanganan sementara,” tandasnya.

Berita Terkait

Jawaban bupati atas Pandangan Umum Fraksi DPRD Kabupaten Sukabumi
Pandangan Umum Fraksi di DPRD Kabupaten Sukabumi soal Raperda Penanggulangan Kebakaran
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi: Raperda PPT PKSDA dan evaluasi APBD 2026
Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi di Hari Pahlawan 2025
Nahas, siasat pelaku kejahatan di Sukaraja Sukabumi tetap terungkap
Usia mau setengah abad, 3 pria Sukabumi masih bisnis haram
Pria Cianjur diduga bundir, ternyata lagi nongkrong di Sukabumi usai tulis wasiat
Truk terjun ke jurang di Cisolok Sukabumi

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 16:08 WIB

Pandangan Umum Fraksi di DPRD Kabupaten Sukabumi soal Raperda Penanggulangan Kebakaran

Rabu, 12 November 2025 - 17:56 WIB

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi: Raperda PPT PKSDA dan evaluasi APBD 2026

Senin, 10 November 2025 - 19:56 WIB

Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi di Hari Pahlawan 2025

Senin, 10 November 2025 - 11:23 WIB

Nahas, siasat pelaku kejahatan di Sukaraja Sukabumi tetap terungkap

Sabtu, 8 November 2025 - 19:15 WIB

Usia mau setengah abad, 3 pria Sukabumi masih bisnis haram

Berita Terbaru