Kabel Listrik Nyaris Putus dan Jatuh ke Jalan di Bojongkokosan Sukabumi

- Redaksi

Sabtu, 14 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabel listrik terjatuh ke jalan di Bojongkokosan, Sukabumi. l Ade Yosca Baharetha

Kabel listrik terjatuh ke jalan di Bojongkokosan, Sukabumi. l Ade Yosca Baharetha

SUKABUMIHEADLINES.com – Kabel listrik tegangan tinggi nyaris putus dan jatuh ke jalan, sehingga membuat arus lalu lintas menjadi terganggu, Sabtu (14/8/2021) dinihari pukul 00.06 WIB.

Tempat kejadian, tepatnya di Jl. Raya Siliwangi, Kampung Babakanpeundeuy RT 001/001, Desa Bojongkokosan, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi.

Baca Juga :  Pernah Operasi, Pria Ini Malah Tewas Gantung Diri di Tegalbuleud Sukabumi

Pantauan sukabumiheadlines.com di lokasi kejadian, sebuah truk tronton nyaris menarik kabel tersebut akibat tersangkut pada bagian bak truk yang penuh dengan muatan.

Diketahui, kabel listrik tersebut tersambung ke sebuah pabrik garmen. Beberapa orang warga berusaha merapikan kembali kabel tersebut menggunakan peralatan seadanya sambil mengatur arus lalu lintas.

Berita Terkait

Alvin, wisatawan asal Bogor korban tewas terseret ombak Pantai Sukabumi, satu hilang
Diserahkan ke perusahaan, 5 fakta pria asal Sukabumi gandir usai cekcok dengan pacar
Identitas dua wisatawan asal Bogor hilang terseret ombak Pantai Karangpapak Sukabumi, masih dicari
Pria Sukabumi ini gantung diri usai cekcok dengan pacar
Miris, mahasiswa di Sukabumi kuliah sambil jual narkoba
Ujian berat warga Jampang Tengah Sukabumi belum berakhir, diaspal hanya tahan 3 bulan
Disentil KDM, Pemkab Sukabumi satset verval korban bencana di Simpenan
11 kecamatan di Sukabumi diterjang banjir dan longsor, karya KDM rungkad

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 13:37 WIB

Alvin, wisatawan asal Bogor korban tewas terseret ombak Pantai Sukabumi, satu hilang

Minggu, 18 Januari 2026 - 14:25 WIB

Identitas dua wisatawan asal Bogor hilang terseret ombak Pantai Karangpapak Sukabumi, masih dicari

Sabtu, 17 Januari 2026 - 01:39 WIB

Pria Sukabumi ini gantung diri usai cekcok dengan pacar

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:40 WIB

Miris, mahasiswa di Sukabumi kuliah sambil jual narkoba

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:26 WIB

Ujian berat warga Jampang Tengah Sukabumi belum berakhir, diaspal hanya tahan 3 bulan

Berita Terbaru