Kota Sukabumi Dikepung 22 Bencana

- Redaksi

Selasa, 11 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bencana alam di Kota Sukabumi. l Istimewa

Bencana alam di Kota Sukabumi. l Istimewa

SUKABUMIHEADLINE.com l CIKOLE – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Sukabumi melaporkan sebanyak 22 bencana terjadi akibat hujan deras pada 7 Oktober 2022 lalu.

Kepala Pelaksana BPBD Kota Sukabumi, Imran Wardhani, mengatakan bahwa banjir dan longsor menjadi bencana yang mendominasi dengan 17 kejadian di berbagai lokasi yang tersebar di lima kecamatan.

“Selain itu dua pohon di Kecamatan Lembursitu dan Cibeureum, tumbang akibat terpaan hujan deras,” kata dia, Selasa (11/10/2022).

Adapun penanganan yang telah dilakukan diantaranya penyaluran bantuan paket sembako dan obat – obatan bagi korban bencana, yang disalurkan oleh Dinas Sosial (Dinsos) dan Tagana, pada 8 Oktober 2022, kepada 25 KK di tiga lokasi bencana.

Wali Kota Sukabumi, Achmad Fahmi, meminta jajarannya segera memperbaiki fasilitas publik yang rusak diterjang bencana seperti putusnya jembatan di Gang Jayaniti, Kecamatan Cikole.

Baca Juga :  Kasihan Ayu, Gadis asal Nagrak Sukabumi Dirampok dan Dibacok Begal

Hal tersebut disampaikannya saat meninjau dua lokasi bencana pada hari Minggu, 9 Oktober 2022.

Kerusakan akibat bencana juga terjadi di Kampung Ciseureuh, Kelurahan Karang Tengah, Kecamatan Gunung Puyuh.

Fahmi mengimbau masyarakat tetap waspada karena potensi cuaca hujan dengan intensitas lebat masih mungkin terjadi, serta meminta untuk tidak membuang sampah sembarangan.

Berita Terkait

Bangunan 166 huntap korban bencana, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Bukan hanya rumah
Warga Nagrak Sukabumi temukan mayat diduga pencuri tersengat arus listrik
Innalillahi, tokoh Sukabumi Mayjen TNI (Purn) Ampi Tanoedjiwa meninggal dunia
Tak peduli status jalan rusak penyebab kecelakaan, warga Sukabumi kompak perbaiki
Remaja belasan tahun asal Cisaat Sukabumi terancam 15 tahun penjara
DPRD Kabupaten Sukabumi ingatkan program MBG harus libatkan petani lokal
DPRD Kabupaten Sukabumi pelototi perizinan sumur bor
Kolaborasi haram pemuda Cibadak Sukabumi dan orang tua dari Binjai berujung sel

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 17:19 WIB

Bangunan 166 huntap korban bencana, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Bukan hanya rumah

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:11 WIB

Warga Nagrak Sukabumi temukan mayat diduga pencuri tersengat arus listrik

Jumat, 23 Januari 2026 - 15:46 WIB

Innalillahi, tokoh Sukabumi Mayjen TNI (Purn) Ampi Tanoedjiwa meninggal dunia

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:46 WIB

Tak peduli status jalan rusak penyebab kecelakaan, warga Sukabumi kompak perbaiki

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:10 WIB

Remaja belasan tahun asal Cisaat Sukabumi terancam 15 tahun penjara

Berita Terbaru