Lagi Ngehits, Cafe Tengah Danau di Situ Sukarame Parakansalak

- Redaksi

Senin, 21 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Situ Sukarame Parakansalak | Foto: Sita Amelia

Situ Sukarame Parakansalak | Foto: Sita Amelia

SUKABUMIHEADLINES.com – Situ Sukarame di Parakansalak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat kini tengah jadi perbincangan di kalangan milenial.

Di objek wisata alam tersebut, ada sebuah cafe yang letaknya di tengah danau. Suasananya sejuk karena dikelilingi pepohonan. Tempat yang unik dan ikonik juga menjadi daya tarik tersendiri.

Nama cafe tersebut adalah Pulocafe. Di tempat itu pengunjung dapat menikmati sejuknya pemandangan alam yang masih asri, sehingga cocok untuk berlibur bersama keluarga, teman atau pasangan.

Baca Juga :  Atap Ruang SMPN 1 Parakansalak Sukabumi Ambruk, 6 Bulan Terbengkalai

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pantauan sukabumiheadlines.com di lokasi, pengunjung Pulocafe lebih didominasi oleh kalangan milenial yang asyik mengabadikan momen dengan berselfie.

Selain itu, pengunjung dikenakan tarif Rp 5000 untuk memasuki kawasan Situ Sukarame.

“Saya sama teman-teman datang ke sini tuh karena tempatnya sejuk, bagus buat foto-foto terus pemandangannya juga oke,” kata Yeyul (23 tahun) pengunjung asal Cidahu.

Berita Terkait

Hijabers Sukabumi bingung outfit untuk ke mal? Ini 5 model hijab dijamin nyaman dan stylish
Dibintangi aktris nyentrik asal Sukabumi, sinopsis film Godaan Setan yang Terkutuk
5 model tunik kekinian untuk Hijabers Sukabumi silaturahim Idul Adha
Sejarah Kampung Sunda di Bali: Promosikan budaya, dipererat Wanita Sukabumi
Wanita Sukabumi, ini 5 outfit monokrom simpel, stylish dan wudhu-friendly
Jampang Creative Camp, kemah edutainment dan kegelisahan generasi muda Sukabumi selatan
7 model dress hijab simpel tapi mewah dan elegan untuk ke pesta
Tak sekadar lezat, ini resep frikadel ikan untuk tekan risiko stroke

Berita Terkait

Sabtu, 17 Mei 2025 - 10:00 WIB

Hijabers Sukabumi bingung outfit untuk ke mal? Ini 5 model hijab dijamin nyaman dan stylish

Kamis, 15 Mei 2025 - 01:00 WIB

Dibintangi aktris nyentrik asal Sukabumi, sinopsis film Godaan Setan yang Terkutuk

Selasa, 13 Mei 2025 - 21:20 WIB

5 model tunik kekinian untuk Hijabers Sukabumi silaturahim Idul Adha

Senin, 12 Mei 2025 - 13:00 WIB

Sejarah Kampung Sunda di Bali: Promosikan budaya, dipererat Wanita Sukabumi

Sabtu, 3 Mei 2025 - 19:08 WIB

Wanita Sukabumi, ini 5 outfit monokrom simpel, stylish dan wudhu-friendly

Berita Terbaru